
- Bek kiri Everton, Lucas Digne memuji mantan rekan setimnya di Barcelona, Lionel Messi dengan menyebutnya sebagai pemain terbaik di dunia.
Digne menjadi rekan setim Messi selama dua musim sebelum ia memilih meninggalkan Camp Nou untuk bergabung dengan Everton pada musim panas kemarin.
Digne memilih hengkang karena dirinya kurang mendapat kesempatan bermain reguler. Pemain internasional Prancis itu kalah bersaing dengan Jordi Alba.
Pujian Digne
Menjadi rekan setim seorang Messi membuat Digne makin menyadari bahwa pemain berjuluk La Pulga itu tak salah disebut sebagai pemain terbaik di dunia."Berlatih bersama pemain hebat membuat saya menjadi lebih baik, tapi bagi saya, Messi adalah yang terbaik di dunia," ujar Digne kepada The Mirror.
"Messi adalah talenta murni. Ia melihat semuanya sebelum orang lain. Anda tahu apa yang ingin ia lakukan, tapi Anda tak bisa menghentikannya," lanjut Digne.Kenangan Gila
Bahkan saking hebatnya Messi, Digne menyebut pengalaman dirinya berlatih bersama mesin gol asal Argentina itu di Barcelona sebagai sebuah hal gila."Anda menutup kaki kirinya, ia bergerak ke kanan. Anda menutup kaki kananya, ia bergerak menggunakan kaki kiri. Kami berlatih setiap hari selama dua tahun dan itu adalah hal gila," kenang Digne.
"Saya juga bermain melawan dia ketika membela Roma melawan Barcelona. Mari katakan itu adalah laga yang berat!" tukasnya. (mrr/pra)Video Menarik
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)

