
Bola.net - Meski Real Madrid ada di posisi yang bagus untuk mendapatkan tiga gelar sekaligus di akhir musim atau treble winners, Carlo Ancelotti rupanya enggan memikirkan tentang hal tersebut lebih jauh. Menurut entrenador asal Italia itu, hal itu bisa jadi amat beresiko pada timnya.
Don Carletto ingin Los Blancos fokus pada tiap laga sisa yang bakal mereka jalani di sisa musim kompetisi kali ini. Komentar sang pelatih terlontar tak lama usai tim menang 3-0 atas Levante (10/03). Hasil yang kini membuat mereka unggul tiga poin atas Atletico Madrid dan empat atas Barcelona di klasemen sementara.
"Kami ada di posisi yang bagus di tiga kompetisi yang kami ikuti. Ini adalah momen yang penting. Kami sedang mengalami siklus yang bagus," tutur Ancelotti pada Inside Spanish Football.
"(Namun) kami tidak boleh memikirkannya terlalu cepat. Terlalu beresiko, karena setiap laga berpotensi menjadi yang paling penting di sepanjang musim ini. Ini adalah kompetisi yang panjang dan misi yang harus kami lakukan adalah menyelesaikannya dengan posisi yang sama pekan lalu," pungkas sang entrenador. [initial]
(isf/rer)
Don Carletto ingin Los Blancos fokus pada tiap laga sisa yang bakal mereka jalani di sisa musim kompetisi kali ini. Komentar sang pelatih terlontar tak lama usai tim menang 3-0 atas Levante (10/03). Hasil yang kini membuat mereka unggul tiga poin atas Atletico Madrid dan empat atas Barcelona di klasemen sementara.
"Kami ada di posisi yang bagus di tiga kompetisi yang kami ikuti. Ini adalah momen yang penting. Kami sedang mengalami siklus yang bagus," tutur Ancelotti pada Inside Spanish Football.
"(Namun) kami tidak boleh memikirkannya terlalu cepat. Terlalu beresiko, karena setiap laga berpotensi menjadi yang paling penting di sepanjang musim ini. Ini adalah kompetisi yang panjang dan misi yang harus kami lakukan adalah menyelesaikannya dengan posisi yang sama pekan lalu," pungkas sang entrenador. [initial]
(isf/rer)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 24 Januari 2026 04:15 -
Liga Italia 24 Januari 2026 03:47 -
Tim Nasional 24 Januari 2026 02:31 -
Liga Italia 24 Januari 2026 01:19 -
Liga Italia 23 Januari 2026 23:29 -
Liga Italia 23 Januari 2026 23:08
BERITA LAINNYA
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...






:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481427/original/032187300_1769130251-WhatsApp_Image_2026-01-23_at_08.01.58.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482422/original/066428100_1769187014-IMG-20260123-WA0194.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482402/original/054602000_1769182507-lula_lahfah.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4750795/original/017104800_1708660528-lulalahfah_1708488000_3307090680726527786_199618161.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482389/original/022761000_1769179406-153888.jpg)
:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/5482334/original/036639300_1769174289-20260123IQ_Persija_Jakarta_vs_Madura_United__2_.JPG)

