
Bola.net - Raksasa La Liga, Barcelona dikabarkan siap memberikan pemainnya ke AC Milan demi mendapatkan bek sekaligus kapten Rossoneri, Alessio Romagnoli.
Kontrak Romagnoli bersama AC Milan bakal berakhir pada Juni 2022 mendatang. Namun, hingga kini belum ada kesepakatan baru yang terjalin antara kedua belah pihak.
Bahkan, Romagnoli diklaim tak akan menyepakati kontrak baru di Milan. Artinya, Il Diavolo Rosso bisa kehilangan sang kapten secara gratis pada tahun depan.
Ketertarikan Barcelona
Kini seperti dilansir media Catalan, Sport, Barcelona kabarnya berminat untuk memboyong Romagnoli ke Camp Nou pada musim panas ini.
Di sisi lain, Milan sepertinya tak akan keberatan melepas Romagnoli pada musim panas ini ketimbang harus kehilangan bek 26 tahun itu secara cuma-cuma pada tahun depan.
Artinya, Barcelona bisa menawarkan bagi solusi bagi Milan, yakni dengan merekrut Romagnoli yang memang siap dilepas ke klub lain oleh Rossoneri.
Skema Pertukaran Pemain
Masalahnya, Barcelona saat ini tengah dilanda kesulitan finansial. Artinya, mereka harus menjual pemain lebih dulu sebelum menggaet Romagnoli.
Solusinya, Barcelona pun bisa menawarkan skema pertukaran pemain kepada Milan. Dua pemain yang bisa dijadikan alat tukar adalah Philippe Coutinho atau Miralem Pjanic.
Meski demikian, skema pertukaran pemain ini takkan bisa terwujud jika salah satu dari Coutinho atau Pjanic tak mau menerima pemotongan gaji di Milan.
Sumber: Sport
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5249740/original/043373900_1749695482-Thomas_Frank.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479623/original/035064100_1768982816-1000115113.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)

