
Bola.net - Asier Illarramendi dikabarkan bakal hengkang dari Real Madrid menuju Porto pada musim panas ini. Namun, kepindahan itu hanya bersifat peminjaman saja.
Pemain berusia 24 tahun tersebut didatangkan Los Blancos dari Real Sociedad pada musim panas lalu. Sayangnya, ia tak menjadi pilihan utama pelatih Carlo Ancelotti. Ia tak bisa menembus skuat inti Madrid yang diisi Xabi Alonso, Luka Modric maupun Sami Khedira.
Ancelotti sendiri menilai bahwa Illarramendi sebagai pengganti yang cocok bagi Alonso. Oleh karena itulah, Ia pun ingin agar gelandang mudanya tersebut dipinjamkan ke klub lain agar bisa menimba ilmu terlebih dahulu.
Menurut laporan media Portugal, A Bola, Porto lantas dianggap sebagai klub yang tepat untuk menyekolahkan Illarramendi. Terlebih, klub tersebut juga ditangani oleh Julen Lopetegui, pelatih yang pernah menangani skuat Timnas Spanyol U-21. [initial]
(sm/dim)
Pemain berusia 24 tahun tersebut didatangkan Los Blancos dari Real Sociedad pada musim panas lalu. Sayangnya, ia tak menjadi pilihan utama pelatih Carlo Ancelotti. Ia tak bisa menembus skuat inti Madrid yang diisi Xabi Alonso, Luka Modric maupun Sami Khedira.
Ancelotti sendiri menilai bahwa Illarramendi sebagai pengganti yang cocok bagi Alonso. Oleh karena itulah, Ia pun ingin agar gelandang mudanya tersebut dipinjamkan ke klub lain agar bisa menimba ilmu terlebih dahulu.
Menurut laporan media Portugal, A Bola, Porto lantas dianggap sebagai klub yang tepat untuk menyekolahkan Illarramendi. Terlebih, klub tersebut juga ditangani oleh Julen Lopetegui, pelatih yang pernah menangani skuat Timnas Spanyol U-21. [initial]
Baca Juga:
- Agen Bantah Kroos Sepakat Gabung Madrid
- Raiola Tegaskan Pogba Bahagia di Juve
- 'Ronaldo, Bale, dan Falcao Akan Jadi Kekuatan Serang Paling Menakutkan'
- 'Falcao dan Vidal Akan Buat Madrid Sempurna'
- Madrid Siapkan 31 Juta Euro untuk Sterling
- Monaco Bersedia Bicarakan Kemungkinan Falcao ke Madrid
- Naikkan Tawaran, Arsenal Siap Tebus Khedira 23 Juta Pounds
- Carlos Desak Madrid Boyong James Rodriguez
- James Rodriguez Pilih Madrid Ketimbang Barca
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 08:08
Juventus Kalah Lagi, Igor Tudor Tetap Pede: Kami di Jalur yang Benar!
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 08:08
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 08:01
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...