
Bola.net - Gerard Pique belum lama ini memberikan tips dan saran bagi para pemain sepakbola maupun fans di seluruh dunia yang ingin menjadi bek handal seperti dirinya.
Bek Barcelona itu berbicara dalam sebuah wawancara dengan beIN Sport, yang belum lama ini digelar saat sang pemain berkunjung ke Qatar dalam rangka even sponsor klub.
"Bek terbaik di dunia harus cepat dan bagus ketika menghadapi bola. Dan ia harus bertubuh tinggi karena hal tersebut akan membuatnya bagus di bola udara. Ia harus bisa mencetak gol ketika ikut menyerang, dari tendangan sudut atau tendangan bebas," tutur Pique.
"15 atau 20 tahun lalu, seorang bek hanya punya tugas bertahan. Mereka tidak harus menguasai bola atau membuat umpan yang bagus. Hal-hal semacam itu dulunya hanya milik gelandang dan penyerang," pungkasnya. [initial]
(bein/rer)
Bek Barcelona itu berbicara dalam sebuah wawancara dengan beIN Sport, yang belum lama ini digelar saat sang pemain berkunjung ke Qatar dalam rangka even sponsor klub.
"Bek terbaik di dunia harus cepat dan bagus ketika menghadapi bola. Dan ia harus bertubuh tinggi karena hal tersebut akan membuatnya bagus di bola udara. Ia harus bisa mencetak gol ketika ikut menyerang, dari tendangan sudut atau tendangan bebas," tutur Pique.
"15 atau 20 tahun lalu, seorang bek hanya punya tugas bertahan. Mereka tidak harus menguasai bola atau membuat umpan yang bagus. Hal-hal semacam itu dulunya hanya milik gelandang dan penyerang," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Pique: Memang Ada Adu Argumen Antara Pemain dan Pelatih Barca
- Pique Sebut Enrique Tak Banyak Ubah Barca
- Pique Akui Madrid Masih Rival Terberat Barca
- Pique Percaya Diri Barca Bisa Singkirkan City
- Ayah 'Messi Korea' Bantah Anaknya Digoda Madrid
- Leher Hampir Dibuat Patah, Beto Sebut Benzema Harusnya Bisa Menghindar
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 15:10
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...