
- Superstar asal Argentina Lionel Messi ditunjuk menjadi kapten anyar Barcelona untuk musim 2018-19.
Ban kapten itu diwarisinya dari sang senior yakni Andres Iniesta. Iniesta sendiri mengakhiri kebersamaannya dengan Barca pada musim lalu.
Sekarang ia sudah pindah ke Jepang. Ia teken kontrak berdurasi dua tahun dengan klub Vissel Kobe.
Empat Pemain

Bukan cuma Messi yang diberi tanggung jawab itu. Ada tiga pemain lain yang nanti bisa memakai ban kapten itu.
Tiga pemain itu adalah Sergio Busquets, Gerard Pique dan Sergi Roberto. Nanti Messi bertindak sebagai kapten utama sementara ketiga pemain ini adalah deputi alias para wakilnya.
Wakil nomor satu adalah Busquets. Kemudian wakil nomor dua adalah Pique.
Roberto akan jadi kapten keempat. Ia menggantikan Javier Mascherano yang sudah pindah ke klub Tiongkok, Hebei China Fortune, pada Januari 2018 lalu.
Laga Pertama

Messi akan memulai tugas barunya bersma skuat Barca di pentas Supercopa de Espana. Barcelona akan bermain melawan Sevilla pada Senin (13/08) dini hari WIB.
Setelah itu, Barcelona akan bermain di pekan perdana pentas La Liga 2018-19. Blaugrana akan berduel melawan Alaves di Camp Nou pada 19 Agustus.
Akan tetapi, sebelum itu anak-anak asuh Ernesto Valverde itu akan bermain lebih dahulu melawan Boca Junior di final Joan Gamper Trophy. Duel itu dilangsungkan di Camp Nou pada 15 Agustus.
Video Pilihan

Barcelona menyepakati transfer gelandang Bayern Munchen, Arturo Vidal, pada Jumat (3/8/2018), seperti dilansir situs resmi klub.
(fcb/dim)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

