
Bola.net - - Andres Iniesta mengatakan laga Clasico melawan Real Madrid takkan menentukan siapa yang menjadi juara La Liga musim ini, meski ia mengaku duel itu bisa memberi modal penting untuk Barcelona ke depannya.
Barca tengah ada di puncak klasemen dengan keunggulan enam angka dari Atletico Madrid, di mana Real tertinggal lima angka, meski sang juara bertahan punya satu laga sisa lebih banyak.
Tim Catalan tampil bagus sejauh ini di bawah asuhan manajer Ernesto Valverde dan hal ini sedikit mengejutkan, mengingat mereka ditinggal Neymar ke PSG di musim panas. Sementara penggantinya, Ousmane Dembele, justru mengalami cedera.
Namun meski mereka ada di posisi bagus jelang kunjungan ke Bernabeu, Iniesta, tidak percaya laga nanti akan menentukan nasib mereka di sisa musim.
Barcelona
"Jujur, saya kira tidak akan seperti itu. Sulit berbicara soal kemungkinan juara La Liga karena ini baru Desember. Memang benar, jika kami menang di sana, itu bakal jadi langkah penting, namun jangan lupa masih ada Atletico Madrid, yang cuma tertinggal enam angka," tutur Iniesta di Goal International.
"Kami akan sangat menantikan memainkan pertandingan yang hebat itu dan mencoba meraih tiga angka."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 27 Januari 2026 16:45Barcelona vs Copenhagen: Rekor Produktivitas Jadi Modal Tuan Rumah
-
Liga Champions 27 Januari 2026 16:16Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 29 Januari 2026
-
Liga Spanyol 27 Januari 2026 14:48 -
Liga Spanyol 27 Januari 2026 14:38Kontrak Baru Fermin Lopez di Barcelona Hampir Rampung, Apa Isi Kesepakatannya?
-
Liga Spanyol 27 Januari 2026 14:18Marc-Andre ter Stegen Tinggalkan Barcelona, Posisi Kapten Tidak Akan Diganti
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 27 Januari 2026 16:40 -
Liga Champions 27 Januari 2026 16:26 -
Liga Champions 27 Januari 2026 16:16 -
Liga Champions 27 Januari 2026 16:15 -
Liga Italia 27 Januari 2026 16:12 -
Otomotif 27 Januari 2026 16:06
MOST VIEWED
- Pergeseran Taktik dan Budaya: Cara Alvaro Arbeloa Menyatukan Real Madrid
- Ketika Kylian Mbappe Mengeksekusi Penalti dengan Panenka Tepat di Hadapan Brahim Diaz
- Hasil Villarreal vs Madrid: El Real Menang Berkat 2 Gol Mbappe & Gusur Barcelona dari Puncak Klasemen
- Here We Go! PSG Amankan Wonderkid Barcelona, Dro Fernandez
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485403/original/085172200_1769505773-Screenshot_20260127_160008_Gallery.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5484754/original/097823900_1769483718-IMG_7126.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485358/original/009363800_1769504698-1001560667.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3404433/original/036356200_1616041786-ilustrasi-mayat-ilustrasi-jenazah-ilustrasi-orang-mati_20180416_074120.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485347/original/082923000_1769503971-WhatsApp_Image_2026-01-27_at_15.23.57.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485343/original/054535900_1769503729-IMG_20260127_145947.v1.jpg)

