
Bola.net - Sebuah permintaan diberikan Isco kepada manajemen Real Betis. Ia ingin timnya mempermanenkan Antony dari Manchester United.
Antony saat ini memang menjadi bagian dari Los Verdiblancos. Ia dipinjam dari Manchester United hingga musim panas nanti.
Sejauh ini winger asal Brasil itu tampil ciamik bersama Betis. Ia mulai produktif menciptakan gol dan assist bagi Los Verdiblancos.
Isco sendiri berharap bahwa Antony bisa tetap bersama dengan timnya. Ia ingin Real Betis mempermanenkan sang winger di musim panas nanti.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Situasi Sulit

Menurut laporan yang beredar di Spanyol, Real Betis mengalami kesulitan untuk mempermanenkan Antony.
Manchester United sebenarnya siap menjual sang winger di musim panas nanti. Namun mereka meminta bayaran yang mahal untuk sang winger.
Tidak kurang dari 40 juta Euro mereka targetkan untuk penjualan sang pemain. Sementara Real Betis kesulitan untuk membayar harga itu.
Ajak Patungan

Dalam wawancaranya baru-baru ini, Isco berkelakar terkait masa depan Antony.
Ia menilai para fans Real Betis perlu ikut patungan agar timnya bisa mempermanenkan Antony.
"Kami nampaknya harus melakukan penggalangan dana agar bisa membeli Antony," ujar sang playmaker.
Bahagia di Spanyol

Dalam wawancaranya baru-baru ini, Antony tidak menutup kemungkinan untuk bertahan di Betis.
Ia merasa nyaman bersama tim asal Andalusia itu dan ia siap memperpanjang masa baktinya di sana.
Klasemen La Liga
(Fabrizio Romano)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 November 2025 16:44Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
-
Liga Inggris 19 November 2025 16:29Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
-
Liga Inggris 19 November 2025 16:21Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 19 November 2025 17:47 -
Bola Indonesia 19 November 2025 17:01 -
Liga Italia 19 November 2025 17:00 -
Bola Indonesia 19 November 2025 16:57 -
Liga Inggris 19 November 2025 16:44 -
Bolatainment 19 November 2025 16:31
MOST VIEWED
- Dampak Besar Transfer Nico Paz: 3 Diuntungkan dan 2 Dirugikan jika Real Madrid Membawanya Pulang
- Tutup Opsi Perekrutan: Arsenal Coret Nama Pemain Real Madrid dari Daftar Belanja
- Rombak Cara Kerja Pertahanan Barcelona: Cara-cara Hansi Flick Perbaiki Rapuhnya Lini Belakang
- Real Madrid Bidik Adam Wharton sebagai Pengganti Toni Kroos: Strategi, Tantangan, dan Ancaman Chelsea
HIGHLIGHT
- 6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penan...
- Juventus Resmi Pecat Igor Tudor, Ini 5 Kandidat Pe...
- 7 Rekan Satu Tim di Timnas yang Pernah Bertikai He...
- 4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry H...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5417830/original/087699600_1763547520-C.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5279596/original/043216300_1752141995-75cecdff-15bf-4739-bc2a-2e1ab61e6a72.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5315879/original/077966800_1755175028-20250814-Asep_Guntur-HEL_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5408007/original/083032500_1762761348-1001162952.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5417579/original/054941600_1763538814-Screenshot_20251119_135408_YouTube.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5417676/original/061220200_1763543042-1000771542.jpg)

