
Bola.net - - Kabar baik diberikan oleh Isco kepada Real Madrid usai mengantar timnya lolos ke babak semifinal Liga Champions. Isco memastikan bahwa negosiasi kontraknya dengan Real Madrid sudah semakin mendekati kesepakatan.
Masalah kontrak antara Isco dan Real Madrid memang menjadi perhatian tersendiri. Pasalnya, kontrak pemain berusia 24 tahun akan habis pada bulan Juni dan sang pemain terus diterpa isu akan meninggalkan Madrid ke klub lain.
Namun, Isco memastikan bahwa ia sudah menjalin negosiasi dengan pihak Madrid dan sejauh ini semua berjalan dalam koridor yang benar. "Kami sudah semakin dekat [mencapai kata sepakat]," kata Isco dikutip dari Marca.
Isco sempat dikabarkan enggan melanjutkan karir di Madrid. Ia menuntut menit bermain yang lebih banyak dibanding dengan yang sudah ia dapatkan selama ini. Namun, Isco membantah hal tersebut. Ia mengaku masih ingin terus bermain untuk Madrid.
"Saya selalu mengatakan bahwa saya ingin terus berada di Madrid hingga bertahun-tahun yang akan datang," tegas Isco.
Isco musim ini bermain pada 26 laga di La Liga, dimana 11 di antaranya sebagai pemain cadangan. Dari jumlah laga tersebut, eks pemain Malaga ini sukses mengukir sembilan gol dan menyumbangkan lima assist.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)

