
Bola.net - - Bintang Real Madrid, Isco, belum lama ini mengatakan bahwa dirinya merasa senang usai menutup musim 16/17 dengan performa impresif bersama Spanyol di laga melawan Makedonia semalam.
Isco, yang memiliki sisa kontrak setahun di Bernabeu, tampil apik dengan memberikan assist ketika La Roja menang 2-1 di Skopje semalam.
Sang gelandang menunjukkan akselerasi memikat untuk mengelabui bek Kire Ristevski di sisi kanan dan memberikan umpan manis untuk Diego Costa, yang mencetak gol mudah dari jarak dekat.
Isco sendiri sebelumnya juga sudah merasakan sukses sebagai juara La Liga dan Liga Champions di bawah asuhan Zinedine Zidane bersama Madrid.
Isco
"Saya sudah menutup musim dengan amat baik. Kepercayaan diri adalah yang terpenting. Dari awal hingga akhir saya merasa amat nyaman," tutur Isco menurut Teledeporte.
"Ini mungkin adalah musim terbaik saya, karena Madrid sudah mencatat sejarah. Ketika tim mencapai hasil yang baik, hal tersebut juga berpengaruh di level individu. Saya bahagia dengan kerja keras saya dan untuk tiga angka ini."
"Saya sudah mengatakan bahwa saya akan segera memperpanjang kontrak. Saya amat bahagia di Madrid dan saya berharap bertahan di sini selama beberapa tahun."
"Sekarang adalah waktu yang tepat untuk beristirahat, karena musim ini berjalan amat panjang."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)

