
Bola.net - Jadwal pertandingan pekan ke-22 La Liga musim 2020/2021. Pada pekan ini, Real Madrid punya momen yang bagus untuk bangkit dari situasi sulit karena akan berjumpa lawan mudah.
Madrid akan berjumpa Huesca yang kini menjadi juru kunci klasemen.
Pada pekan ke-8 musim ini, Huesca tumbang 1-4 saat dijamu Madrid. Satu gol Huesca dicetak oleh David Ferreiro. Empat gol Madrid dicetak oleh Eden Hazard, Federico Valverde, dan Karim Benzema (2).
Huesca dan Madrid meraih hasil yang kontras di laga terakhirnya. Huesca menang 3-1 di markas Real Valladolid, sedangkan Madrid dipermalukan sang tamu Levante 1-2. Madrid juga kehilangan Eder Militao yang dikartu merah.
Barcelona Jumpa Real Betis
Berbeda dengan Real Madrid, Barcelona mendapat tantangan sulit pada pekan ke-22. Barcelona akan menjalani lawatan ke markas Real Betis, Estadio Benito Villamarin.
Tuan rumah baru saja gagal di Copa del Rey, kalah dari Athletic Bilbao lewat babak adu penalti. Akan tetapi, jika mengacu pada performa di La Liga, Real Betis dalam tren positif karena tidak pernah kalah pada lima laga terakhirnya.
Barcelona pun dalam kondisi yang cukup bagus. Walau acap kali menang susah payah, Barcelona selalu menang pada lima laga terakhir. Antoine Griezmann menunjukkan performa yang cukup solid.
Simak jadwal lengkap pekan ke-22 La Liga di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal La Liga
Sabtu, 6 Februari 2021
- 03:00 WIB, Deportivo Alaves vs Real Valladolid
- 20:00 WIB, Levante vs Granada
- 22:15 WIB, Huesca vs Real Madrid
Minggu, 7 Februari 2021
- 00:30 WIB, Elche vs Villarreal
- 03:00 WIB, Sevilla vs Getafe
- 20:00 WIB, Real Sociedad vs Cadiz
- 22:15 WIB, Athletic Bilbao vs Valencia
Senin, 8 Februari 2021
- 00:30 WIB, Osasuna vs Eibar
- 03:00 WIB, Real Betis vs Barcelona
Selasa, 9 Februari 2021
- 03:00 WIB, Atletico Madrid vs Celta Vigo
Klasemen La Liga
Baca Ini Juga:
- Luis Suarez Beri Sedikit Bocoran Tentang Masa Depan Lionel Messi
- Luis Suarez Cerita Momen Sulit 'Putus' dengan Barcelona: Hanya Lewat Telepon
- Kepercayaan Ronald Koeman dan Performa Terbaik Antoine Griezmann
- Bingung dan Marah, Direksi Real Madrid Menyesal Jual Murah Theo Hernandez ke Milan?
- Awas PSG, Lionel Messi Mulai Muak!
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 Januari 2026 20:22 -
Bola Indonesia 19 Januari 2026 20:10 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 19:39Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 19 Januari 2026 23:50 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:07
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Real Madrid Tersungkur, Sikap Alvaro Arbeloa 'Manjakan' Vinicius Justru Jadi Sorotan
- Tempat Menonton Real Madrid vs Levante: Link Streaming dan Main Jam Berapa?
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

