
Bola.net - Pemain anyar Real Madrid, James Rodriguez, mengaku ia tak sabar untuk segera bekerja sama dengan bintang klub lainnya asal Wales, Gareth Bale.
Rodriguez baru saja resmi diperkenalkan sebagai penggawa Los Blancos, usai ia ditebus dengan harga 80 juta euro dari AS Monaco. Ia menyusul Bale, yang musim panas sebelumnya dibeli dengan harga yang memecahkan rekor dunia dari Tottenham.
"Terima kasih Gareth Bale. Saya tidak sabar lagi untuk bermain bersama anda. Hala Madrid!" demikian tulis James dalam akun Twitter resmi miliknya.
Rodriguez sebelumnya tampil mempesona bersama Kolombia di Piala Dunia 2014, di mana ia mengakhiri kompetisi dengan status sebagai top skorer. [initial]
(twi/rer)
Rodriguez baru saja resmi diperkenalkan sebagai penggawa Los Blancos, usai ia ditebus dengan harga 80 juta euro dari AS Monaco. Ia menyusul Bale, yang musim panas sebelumnya dibeli dengan harga yang memecahkan rekor dunia dari Tottenham.
"Terima kasih Gareth Bale. Saya tidak sabar lagi untuk bermain bersama anda. Hala Madrid!" demikian tulis James dalam akun Twitter resmi miliknya.
Rodriguez sebelumnya tampil mempesona bersama Kolombia di Piala Dunia 2014, di mana ia mengakhiri kompetisi dengan status sebagai top skorer. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:12
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:05
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...