
Bola.net - Raksasa La Liga, Barcelona dikabarkan bakal menjual salah satu bintang mereka, Phillipe Coutinho pada jendela transfer musim panas mendatang.
Setelah mengalami musim kurang menggembirakan dan akhirnya dipinjamkan ke Bayern Munchen, Coutinho kini kembali bergabung dengan skuad utama Barcelona.
Coutinho sempat menjadi andalan Ronald Koeman di awal musim. Sayang, perlahan pemain 28 tahun itu tersingkir dari skuad setelah mengalami cedera.
Rencana Barcelona
Kini Barcelona sudah memiliki presiden baru, yakni Joan Laporta yang memenangi pemilihan pada Senin (8/3/2021) kemarin. Laporta pun sudah memiliki sejumlah rencana di klubnya.
Seperti dilansir AS, salah satu rencana Laporta adalah menjual Coutinho jika ada klub pembeli yang memberikan tawaran cocok untuk gelandang asal Brasil tersebut.
Masalahnya, nilai jual Coutinho yang tinggi serta performanya musim ini membuat klub-klub Eropa berpikir dua kali untuk merekrut eks pemain Liverpool tersebut.
Skenario Peminjaman
Solusi dari masa depan Coutinho yang paling mungkin terwujud adalah sang gelandang meninggalkan Barcelona dengan status pinjaman lagi.
Sejumlah klub Inggris, mulai dari Tottenham, Arsenal, hingga Liverpool sempat diyakini tertarik untuk menampung Coutinho.
Sumber: AS
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)

