
Bola.net - Pelatih Real Sociedad, Philippe Montanier mengaku tak tahu apa yang membuat timnya bermain kompak dan akhirnya bisa mengalahkan pimpinan klasemen La Liga, Barcelona 3-2 kemarin di Estadio Anoeta.
Lionel Messi dan Pedro membawa tim tamu unggul cepat. Namun dua gol Gonzalo Castro dan sebiji gol Imanol Agirretxe di masa injury time melengkapi kebangkitan tuan rumah sekaligus memberi kekalahan perdana pada Los Azulgrana. Meski demikian. Montanier mengaku tak tahu resep kemenangan apa yang bisa mereka tularkan.
"Tak ada resep untuk mengalahkan Barcelona. Kami menang karena tim kami kompak, bekerja keras dan mendapat sedikit keberuntungan," ujar pria 48 tahun asal Prancis itu pada AS.
Montanier juga mengaku bangga dengan perjuangan anak asuhnya karena dari awal mereka tahu laga lawan sang pemuncak klasemen bakal sulit. "Kami mengalami momen sulit dalam pertandingan, namun kami tak pernah menyerah. Saya harap kemenangan ini memberi kami kepercayaan diri untuk melangkah maju sebagai sebuah tim," harapnya. (gl/row)
Lionel Messi dan Pedro membawa tim tamu unggul cepat. Namun dua gol Gonzalo Castro dan sebiji gol Imanol Agirretxe di masa injury time melengkapi kebangkitan tuan rumah sekaligus memberi kekalahan perdana pada Los Azulgrana. Meski demikian. Montanier mengaku tak tahu resep kemenangan apa yang bisa mereka tularkan.
"Tak ada resep untuk mengalahkan Barcelona. Kami menang karena tim kami kompak, bekerja keras dan mendapat sedikit keberuntungan," ujar pria 48 tahun asal Prancis itu pada AS.
Montanier juga mengaku bangga dengan perjuangan anak asuhnya karena dari awal mereka tahu laga lawan sang pemuncak klasemen bakal sulit. "Kami mengalami momen sulit dalam pertandingan, namun kami tak pernah menyerah. Saya harap kemenangan ini memberi kami kepercayaan diri untuk melangkah maju sebagai sebuah tim," harapnya. (gl/row)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 08:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)

