
Bola.net - Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti kembali memberikan tanggapan tentang rumor yang menyebut dirinya menjadi calon juru taktik timnas Brasil.
Brasil harus tersingkir pada babak perempat final Piala Dunia 2022. Mereka dikalahkan Kroasia melalui adu penalti.
Setelah gagal di Piala Dunia 2022, Tite mundur dari jabatannya. Selecao pun kini mencari pelatih baru.
Beberapa nama pun sudah dikaitkan dengan kursi kepelatihan Selecao. Salah satunya adalah Carlo Ancelotti.
Rumor Tangani Timnas Brasil
Untuk saat ini, Carlo Ancelotti membantah bahwa dirinya akan menangani timnas Brasil. Sebab, dirinya tidak pernah dihubungi oleh Federasi Sepak Bola Brasil.
“Saya tidak tahu apakah mereka tertarik karena mereka belum menghubungi saya. Jika ya, maka saya menghargai minatnya," kata Ancelotti.
Ingin Bertahan
Meski begitu, Ancelotti menegaskan bahwa dirinya ingin terus bertahan di Santiago Bernabeu sampai kontraknya berakhir. Ancelotti terikat kontrak dengan Real Madrid sampai tahun 2024.
"Tetapi situasi saya jelas: Saya akan tinggal di sini sampai petualangan ini selesai," lanjutnya.
"Saya tidak akan pernah memberi tahu Real Madrid bahwa saya akan berhenti atau saya ingin pergi."
Jadwal Pertandingan Real Madrid Berikutnya
Jadwal Pertandingan Real Madrid
Pertandingan: Valladolid vs Real Madrid
Kompetisi: La Liga
Venue: Jose Zorilla
Hari: Sabtu, 31 Desember 2022
Jam: 03.30 WIB
Klasemen La Liga
Sumber: Daily Post
Baca Juga:
- Prediksi Real Valladolid vs Real Madrid 31 Desember 2022
- Fakta dan Statistik Pralaga La Liga 2022/2023 Pekan Ini
- Jadwal Lengkap La Liga 2022/2023
- Maaf, tapi Ancelotti Takkan Pernah Sebut Leo Messi Pemain Terbaik Sepanjang Masa!
- Gak Butuh Pemain Baru, Real Madrid Bakal Andalkan Eden Hazard di Sisa Musim Ini!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:48
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:17 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)

