
Bola.net - - Pemenang Piala Dunia bersama , Mario Kempes, belum lama ini mengkritik mereka yang gemar membandingkan Diego Maradona dengan pemain , Lionel Messi.
Kempes pernah memenangkan Bola Emas dan Sepatu Emas ketika Argentina menjadi juara di 1978, namun Maradona dan Messi yang sering dianggap sebagai dua pemain terbaik Albiceleste.
Sudah dua dekade sejak Maradona memutuskan pensiun, namun itu tidak menghentikan perdebatan mengenai siapa yang lebih hebat antara dirinya dan Messi.
"Maradona adalah Maradona, itu tidak terbantahkan. Namun dia sudah tidak bermain lagi. Messi masih bermain dan menghibur kita semua. Anda tidak bisa membandingkannya, karena mereka bermain di era yang berbeda, tim yang berbeda, dan rekan yang berbeda," tutur Kempes di El Universario.
"Kita harus menghentikan ini. Mereka mengatakan Maradona adalah Tuhan, namun hanya ada satu Tuhan (menunjuk ke arah langit)."
Kempes menambahkan: "Ketika Diego memenangkan Piala Dunia 1986, dia beruntung, tidak seperti Messi. Diego memiliki rekan tim yang bagus. Messi juga, namun itulah yang terjadi pada Diego. Jadi dia mungkin memang beruntung. Mereka bilang Messi tidak memenangkan Piala Dunia? Di Stefano tidak memenangkannya dan juga banyak pemain lain, ini bodoh."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:41
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 15:10
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...