
Bola.net - Ousmane Dembele menjadi salah satu nama yang paling disorot pada jendela transfer Januari 2022 ini. Setelah dikabarkan hampir pindah ke PSG, Dembele sepertinya kini akan bertahan di Barcelona.
Seperti diberitakan sebelumnya, Barcelona lewat sang petinggi, Mateu Alemany menyatakan bahwa Dembele harus meninggalkan klub secepat mungkin.
Akar permasalahan Barcelona dan Dembele adalah karena winger internasional Prancis itu terus-menerus tawaran kontrak baru yang diajukan kubu Blaugrana.
Merapat ke PSG
Dembele pun sempat dikaitkan dengan sejumlah klub Premier League, mulai dari Newcastle, Manchester United, Chelsea, hingga Tottenham.
Senin (31/1/2022) dini hari WIB, Foot Mercato mengabarkan bahwa Dembele selangkah lagi bergabung dengan PSG. Bahkan, Dembele dan PSG kabarnya sudah mencapai kesepakatan verbal.
Sementara itu, jurnalis Catalan Gerard Romero mengklaim bahwa demi memboyong Dembele ke Paris, PSG siap memasukkan beberapa nama dalam paket, salah satunya Mauro Icardi.
Tak Jadi Pindah
Kini, jurnalis Telefoot, Julien Maynard mengklaim bahwa Dembele sepertinya tak akan meninggalkan Barcelona dalam beberapa hari ke depan.
Barcelona memang menggelar pembicaraan dengan PSG. Namun, kedua klub gagal mencapai kata sepakat soal biaya transfer Dembele.
Barcelona kabarnya mematok banderol 20 juta euro untuk Dembele. Angka inilah yang tak disepakati PSG mengingat kontrak pemain 24 tahun itu akan habis pada akhir musim ini.
Menarik dinanti bagaimana nasib Dembele di skuad Barcelona pada hari terakhir jendela transfer Januari ini.
Klasemen La Liga
Sumber: Foot Mercato, Telefoot
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)

