
Bola.net - Kampiun Primera Division, Atletico Madrid menyisakan tiga pertandingan saja menuju akhir tahun 2014. Satu di antaranya adalah pertandingan home melawan Villarreal, Senin (15/12) nanti.
Apakah ada yang istimewa dari pertandingan tersebut? Pastinya ya. Karena bila Los Colchoneros berhasil keluar dengan minimal hasil imbang, mereka akan mengakhiri tahun ini tanpa sekalipun kehilangan poin di Vicente Calderon pada kompetisi Primera Division.
Pada tujuh pertandingan home musim ini, Diego Simeone memimpin pasukannya meraih enam kemenangan. Satu-satunya tim yang berhasil keluar dari Vicente Calderon dengan membawa poin hanyalah Celta Vigo, pertandingan bulan September itu berkesudahan dengan 2-2.
Bila kita lihat lagi mulai pertandingan pertama Atleti bulan Januari 2014, tepatnya tanggal 12, hanya Barcelona (0-0), Sevilla (1-1), Real Madrid (2-2) dan Malaga (1-1) sebagai tim yang tidak kalah di Calderon.
Atletico mencatatkan kemenangan terbesar di kandangnya pada tahun ini dengan skor 4-0, saat itu Real Sociedad dan Sevilla menjadi korban. Bahkan di Primera Division tahun ini, Real Madrid dan Barcelona sudah tumbang di kandang masing-masing.
Jadi apakah Villarreal akan menggenapi keampuhan Atletico di Vicente Calderon? Kita tunggu saja. [initial]
(isf/dct)
Apakah ada yang istimewa dari pertandingan tersebut? Pastinya ya. Karena bila Los Colchoneros berhasil keluar dengan minimal hasil imbang, mereka akan mengakhiri tahun ini tanpa sekalipun kehilangan poin di Vicente Calderon pada kompetisi Primera Division.
Pada tujuh pertandingan home musim ini, Diego Simeone memimpin pasukannya meraih enam kemenangan. Satu-satunya tim yang berhasil keluar dari Vicente Calderon dengan membawa poin hanyalah Celta Vigo, pertandingan bulan September itu berkesudahan dengan 2-2.
Bila kita lihat lagi mulai pertandingan pertama Atleti bulan Januari 2014, tepatnya tanggal 12, hanya Barcelona (0-0), Sevilla (1-1), Real Madrid (2-2) dan Malaga (1-1) sebagai tim yang tidak kalah di Calderon.
Atletico mencatatkan kemenangan terbesar di kandangnya pada tahun ini dengan skor 4-0, saat itu Real Sociedad dan Sevilla menjadi korban. Bahkan di Primera Division tahun ini, Real Madrid dan Barcelona sudah tumbang di kandang masing-masing.
Jadi apakah Villarreal akan menggenapi keampuhan Atletico di Vicente Calderon? Kita tunggu saja. [initial]
Update berita La Liga mu di sini
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

