
Bola.net - - Mantan pemain timnas Prancis, Bixente Lizarazu memberikan pujian kepada gaya kepelatihan Zinedine Zidane di Real Madrid. Menurut Lizarazu, Zidane merupakan tipikal pelatih yang cerdas.
Zidane, menurut Lizarazu, berbanding jauh dengan pelatih pendahulunya di Madrid, Rafael Benitez. Perbedaan mendasar kedua pelatih dapat dilihat dari cara memperlakukan sang mega bintang Cristiano Ronaldo.
"Saya bisa menyaksikan seberapa pintar Zidane memperlakukan Ronaldo, tidak seperti yang ditunjukkan Rafael Benitez," buka Lizarazu.
"Benitez mengkritik Ronaldo secara terbuka saat ia baru saja datang. Itu bukanlah tindakan yang harus anda lakukan kepada pemain terbaik yang Anda miliki, yang mencetak 50 gol setiap musim," sambungnya.
Zidane sejauh ini memang terbukti sukses menjinakkan ego besar Ronaldo. Pemain asal Portugal ini menurut apa titah Zidane, termasuk terkait dengan kebijakan rotasi pemain yang diterapkan.
Salah satu kunci sukses Zidane tentu saja teknik komunikasinya baik.
"Saya mendapati bahwa cara berkomunikasi yang sangat luar biasa. Dia merasa sangat nyaman dengan media dan dapat memberikan dukungan dan motivasi dengan baik kepada seluruh pemain," tandas mantan bek kiri Bayern Munchen ini.
Baca Ini Juga:
- Griezmann: Atletico Madrid Telah Kembali!
- Pochettino Masuk dalam Bursa Calon Pengganti Enrique di Barca
- Terorisme Jadi Alasan Aleix Vidal Urung Gabung Galatasaray
- Marcelo Ingin Tinggal di Real Madrid Lebih dari 10 Tahun Lagi
- Rakitic Tak Masuk Dalam Skuat Barca
- Enrique Wanti-wanti Pemain Barca untuk Jaga Emosi
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

