
Bola.net - - Barcelona menghabisi tuan rumah Real Betis 5-0 pada jornada 20 La Liga 2017/18, Senin (22/1). Dalam laga ini, Luis Suarez menyumbang dua gol dan dua assist.
Dengan brace kontra Betis, berarti Suarez sudah genap mencetak total 100 gol di La Liga. Hebatnya, striker Uruguay tersebut melakukannya hanya dalam 114 penampilan.
Suarez tercatat sebagai pemain Uruguay kedua yang mampu mencapai 100 gol dalam sejarah La Liga. Yang pertama adalah Diego Forlan (128 gol).
100 - Luis Suarez is the second Uruguayan player to reach 100+ goals in La Liga history, after Diego Forlan (128). Wild. pic.twitter.com/09WN4elc7K
— OptaJose (@OptaJose) January 21, 2018
Luis Suarez di La Liga:
2014/15 (Barcelona): 16 gol dalam 27 laga
2015/16 (Barcelona): 40 gol dalam 35 laga
2016/17 (Barcelona): 29 gol dalam 35 laga
2017/18 (Barcelona): 15 gol dalam 17 laga

Dari semua pemain yang pernah mencetak 100 gol atau lebih di La Liga, selain Suarez, ada beberapa legenda Barcelona lainnya. Itu termasuk , , Samuel Eto’o dan tentu saja Lionel Messi.
Sejak bergabung dengan Barcelona dari Liverpool pada musim 2014/15, Suarez sudah mencetak total 137 gol dalam 174 penampilan di semua kompetisi resmi.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477533/original/029468100_1768839719-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)

