
Bola.net - - Bos , Oscar Tabarez, belum lama ini membela striker Barcelona, Luis Suarez.
Mantan bomber Liverpool tersebut kesulitan menunjukkan konsistensi permainan di musim kompetisi kali ini. Bahkan tidak sedikit yang menyebut Suarez sudah melewati masa emasnya di Catalan.
Namun Tabarez mengatakan bahwa anak buahnya di tim nasional itu hanya sedang mengalami pasang surut karir, yang biasa untuk seorang pemain profesional.
"Pesepakbola manapun, bukan hanya striker, kadang dipengaruhi secara emosional dan psikologis oleh apa yang terjadi dalam kehidupan pribadi mereka. Luis adalah sosok yang bisa memecahkan banyak rekor dan sudah mendapatkan pengakuan akan kemampuannya mencetak gol," tutur Tabarez di Goal International.
Luis Suarez
"Mengapa kemudian anda tidak boleh bermain jelek meski hanya satu pertandingan. Pasti akan ada penurunan dan sang pemain sendiri pasti menyadari itu. Anda bisa melalui sebuah siklus yang kejam, namun bukan berarti anda tak bisa kembali ke bentuk terbaik."
"Suarez adalah pemain yang amat penting di tim nasional dan dia sudah menunjukkan tanda-tanda akan bangkit. Hal serupa pernah terjadi di Piala Dunia Brasil. Saya tak bisa memberi jaminan apapun, namun saya perkirakan dia bisa memberikan kontribusi yang luar biasa di tim."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479073/original/062658600_1768967509-Uji_Geo_Listrik_Bpptkg_Ungkap_Rongga_Raksasa_Di_Bawah_Permukiman_Girikarto_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479151/original/096291400_1768969764-Tulisan_Tangan_Prabowo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)

