
Bola.net - - Bomber Barcelona Luis Suarez akan segera menjalani operasi untuk menyembuhkan cederanya. Meskipun begitu, ia yakin bisa masuk skuat Uruguay untuk turnamen Copa America pada musim panas mendatang.
Barcelona mengumumkan bahwa Suarez mengalami cedera medial meniscus pada lutut kanannya. Untuk itu, Suarez harus operasi arthroscopic oleh dokter spesialis lutut, Ramon Cugat pada Kamis (9/5) waktu setempat.
Operasi itu jelas akan membuat musim Suarez berakhir. Pemain 32 tahun itu tentunya bakal absen dalam partai final Copa del Rey melawan Valencia pada 26 Mei mendatang.
Pulih Tepat Waktu
Suarez diperkirakan akan absen selama enam minggu. Namun, mantan pemain Liverpool itu yakin dia akan pulih tepat waktu untuk turnamen di Brasil.
"Ini akan baik-baik saja," kata Suarez kepada El Pais.
"Dalam sebulan, saya akan siap bermain lagi.
"Itu bukan cedera yang sama seperti pada tahun 2017. Itu tulang rawan dan ini adalah masalah meniskus."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Januari 2026 05:20Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Januari 2026 05:45 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:25 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:24 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:20 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480088/original/010652900_1769034305-alisson-kiper-liverpool-penyelamatan-marseille-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480083/original/098884400_1769033937-roony-bardghji-barcelona-tembakan-gawang-slavia-praha-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480072/original/018787700_1769027353-al-nassr-cristiano-ronaldo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)

