
Bola.net - Real Madrid adalah klub dengan tingkat kesabaran terburuk sedunia. Opini itu diutarakan oleh salah satu mantan pemainnya, yakni Rafael Van Der Vaart.
Van Der Vaart pernah memperkuat Madrid periode 2008-2010. Musim panas ini, dia kembali ke La Liga usai direkrut tim promosi Real Betis dari Hamburg.
"Saya datang ke Madrid ketika presidennya Ramon Calderon, direktur olahraganya Predrag Mijatovic dan pelatihnya Bernd Schuster. Tiga bulan kemudian, semuanya pergi. Itu gila," papar Van Der Vaart dalam sebuah wawancara dengan AS.
"Di Madrid, jika Anda tidak menjuarai apa pun, maka itu adalah kegagalan total. Mereka adalah klub dengan kesabaran terburuk sedunia. Kalah sama saja dengan kiamat," imbuh gelandang serang 32 tahun Belanda itu.
Di Madrid, Van Der Vaart hanya meraih satu trofi juara, yaitu Supercopa de Espana 2008. Waktu itu, Madrid menang agregat 6-5 atas Valencia setelah sempat kalah 2-3 pada leg pertama di Mestalla. [initial]
(as/gia)
Van Der Vaart pernah memperkuat Madrid periode 2008-2010. Musim panas ini, dia kembali ke La Liga usai direkrut tim promosi Real Betis dari Hamburg.
"Saya datang ke Madrid ketika presidennya Ramon Calderon, direktur olahraganya Predrag Mijatovic dan pelatihnya Bernd Schuster. Tiga bulan kemudian, semuanya pergi. Itu gila," papar Van Der Vaart dalam sebuah wawancara dengan AS.
"Di Madrid, jika Anda tidak menjuarai apa pun, maka itu adalah kegagalan total. Mereka adalah klub dengan kesabaran terburuk sedunia. Kalah sama saja dengan kiamat," imbuh gelandang serang 32 tahun Belanda itu.
Di Madrid, Van Der Vaart hanya meraih satu trofi juara, yaitu Supercopa de Espana 2008. Waktu itu, Madrid menang agregat 6-5 atas Valencia setelah sempat kalah 2-3 pada leg pertama di Mestalla. [initial]
Klik Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:58
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)

