
Bola.net - - Raksasa La Liga, Real Madrid, semakin serius untuk bisa mendapatkan jasa bintang Liverpool, Mohamed Salah. Bahkan, Madrid telah siap mengeluarkan dana yang besar agar Liverpool bersedia melepasnya.
Salah bermain begitu gemilang pada musim pertamanya di Liverpool. Pemain asal Mesir menjadi mesin gol untuk The Reds. Dia telah mencetak 31 gol di Premier League dan baru saja dinobatkan sebagai pemain terbaik versi PFA.
Dikutip dari Don Balon, penampilan apik Salah telah membuat Madrid kepincut. Madrid pun siap merogoh koceknya dalam-dalam demi mendapatkan servis Salah musim depan. Tidak kurang dari 123 juta pounds akan dikuras oleh Madrid dari khas mereka.
Bahkan, demi pemain asal Mesir tersebut, El Real disebut siap menguangkan Gareth Bale. Pemain asal Wales ini akan dijual ke klub lain dan hasil penjualannya akan dipakai untuk membeli Salah.
Sementara itu, media asal Inggris, Express, mengabarkan jika Madrid juga menyiapkan opsi pembelian lain kepada pihak Liverpool. Madrid bakal memasukkan nama Dani Ceballos dalam proposal transfer yang segera diajukan pada Liverpool.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:17 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)

