
Bola.net - - Barcelona menang 5-0 atas Chapecoense di Joan Gamper Trophy 2017. Gol-gol Barcelona ke gawang Chapecoense di Camp Nou dicetak oleh Gerard Deulofeu, Sergio Busquets, Lionel Messi, Luis Suarez dan Denis Suarez.
Gol kontra Chapecoense adalah gol ke-8 Messi di Joan Gamper Trophy. Messi pun kini sendirian menguasai daftar top scorer turnamen ini.
Sebelumnya, Messi sejajar dengan Juan Manuel Asensi, Txiki Begiristain dan Hristo Stoichkov. Messi dan tiga pemain legendaris Barcelona itu sama-sama mengoleksi tujuh gol di Joan Gamper Trophy.
Sekarang, Messi menjadi penguasa tunggal.
8 - Lionel Messi has now scored more goals than any other player in the Joan Gamper Trophy history. Icon. pic.twitter.com/564jdOr88O
— OptaJose (@OptaJose) August 7, 2017
Joan Gamper Trophy - Top scorer
8 - Lionel Messi
7 - Juan Manuel Asensi
7 - Txiki Begiristain
7 - Hristo Stoichkov.
Setiap tahun, sebelum musim baru bergulir, Barcelona mengundang klub tertentu untuk mengikuti Joan Gamper Trophy di Camp Nou. Untuk edisi ke-52 ini, Barcelona mengundang Chapecoense.
Itu merupakan bentuk tribute kepada 71 pemain dan staf klub Brasil tersebut yang meninggal dunia dalam tragedi kecelakaan pesawat di Kolombia pada 28 November 2016.
Sebelum kick-off, tersaji momen yang mengharukan di atas lapangan.
Barcelona kemudian menang 5-0, dan Messi mengukir rekor gol baru.
Selamat untuk Messi. Forca Chapecoense.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 15:31Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:31 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:11 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:10 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:09
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)

