
Sejak hampir satu dekate terakhir, Messi dan Ronaldo selalu disebut saling bersaing untuk menjadi yang terbaik. Perseteruan itu nampak nyata ketika kedua bintang Real Madrid dan Barca itu silih berganti mendominasi penghargaan Ballon d'Or.
Tahun ini, keduanya juga masih dijagokan untuk bisa meraih penghargaan individual yang paling bergengsi di dunia tersebut. Messi sendiri dijagokan untuk bisa kembali memenangkan trofi tersebut setelah Ronaldo menguasainya dalam dua tahun terakhir.
Akan tetapi, klaim adanya persaingan itu dibantah oleh Messi. Superstar asal Argentina itu mengatakan bahwa baik dirinya maupun Ronaldo tak pernah merasa saling bersaing untuk menjadi yang terbaik.
"Hal ini adalah hal yang dikatakan oleh orang-orang lain. Saya tak bersaing dengan Cristiano dan saya juga yakin ia tak bersaing dengan saya. Apa yang saya inginkan adalah memberikan yang terbaik bagi tim saya dan itulah yang saya lakukan," tegasnya dalam wawancaranya dengan Yahoo!. [initial]
Baca Juga:
- Pembaca Media Madrid Jagokan Trio MSN di Ballon d'Or
- Gaji Messi Dua Kali Lipat Neymar dan Suarez
- Messi Masuk Jajaran Nama Bayi Top di Catalan
- Messi: Saya Tak Tahu Hal Selain Sepakbola
- Messi: Assist Sama Hebatnya Seperti Cetak Gol
- Siapa Kiper yang Paling Ditakuti Messi?
- Legenda PSG Coba Bandingkan Ronaldo dan Messi
- Mascherano: Messi Tak Tergantikan, Namun Suarez dan Neymar Top
- Brace UCL Sebagai Pengganti, Rakitic Ikuti Messi
- Pellegrini Anggap Aguero Juga Pantas Menangi Ballon d'Or
- Jenkinson Anggap Sanchez Sekelas Messi & Ronaldo
- Ballon d'Or, Toure Singkirkan Ronaldo & Pilih Messi
- Kabar bagus untuk MU dan Chelsea, Messi Bisa Dibeli
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
-
News 22 Oktober 2025 10:58
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...