
Bola.net - - Lionel Messi terlalu mematikan untuk Osasuna. Bersama Barcelona, Messi sudah mencetak total 23 gol hanya dalam 19 pertemuan melawan Osasuna di semua ajang.
Barcelona menang 7-1 menjamu Osasuna di jornada 34 La Liga 2016/17, Kamis (27/4). Messi menyumbang dua gol, yakni gol pembuka di menit 12 dan gol keempat di menit 61.
Dengan tambahan dua ini, berarti Messi sudah mencetak 23 gol ke gawang Osasuna. Rinciannya adalah 21 gol dalam 17 pertemuan di La Liga dan dua gol dalam dua pertemuan di babak 16 besar Copa del Rey 2011/12.
Dari 23 gol itu, 16 gol dicetak Messi dalam laga-laga melawan Osasuna di Camp Nou. Gol pertamanya kontra Osasuna lahir ketika Barcelona 3-0 menjamu Los Rojillos di jornada 2 La Liga 2006/07.
Salah satu performa terbaik Messi melawan Osasuna adalah ketika memborong empat gol dan mengantarkan Barcelona menghajar tim asal Pamplona itu dengan skor 5-1 di Camp Nou pada jornada 21 musim 2012/13.

Total, Messi telah mencetak 16 gol melawan Osasuna di Camp Nou. Setelah mencetak gol pembuka dalam pertandingan dini hari tadi, golnya yang ke-15, Twitter resmi Barcelona menyajikan video kompilasi beberapa gol Messi vs Osasuna di Camp Nou sebelumnya.
??????????
Leo #Messi vs Osasuna
???? #ForçaBarça #FCBOsasuna pic.twitter.com/qW6sa6Ndw9
— FC Barcelona (@FCBarcelona_cat) April 26, 2017
Messi bermain selama 63 menit melawan Osasuna di Camp Nou dini hari tadi. Namun, itu sudah cukup baginya untuk mencetak dua gol; golnya yang ke-501 dan 502 untuk Barcelona.

Messi terlalu mematikan untuk Osasuna. Kali ini, Messi dan Barcelona bahkan 'berperan' melempar Osasuna ke Segunda.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

