
Penunjukan Neville sebagai bos anyar Los Che membuat banyak orang terkejut, mengingat mantan pemain Manchester United itu selama ini hanya punya pengalaman sebagai staff timnas Inggris dan lebih banyak muncul sebagai komentator TV.
Namun demikian, laporan yang diturunkan oleh Sun Sport belum lama ini mengklaim bahwa Neville hanya merupakan solusi sementara bagi Valencia. Diyakini bahwa tim yang bermarkas di Mestalla itu bakal mencari pelatih lain yang berpengalaman begitu musim kompetisi berakhir.
Menariknya, nama yang kabarnya masuk radar klub kelelawar adalah Jose Mourinho, bos yang posisinya memang tengah terancam - usai klub terpuruk di peringkat 14 klasemen Premier League musim ini. Kebetulan, pemilik klub, Peter Lim, dikenal punya hubungan dekat dengan Jorge Mendes, agen yang tengah menangani The Special One.
Valencia sendiri bakal menghadapi lawan berat, Barcelona, di La Liga akhir pekan ini. Namun Neville baru akan mulai mendampingi tim di duel Liga Champions melawan Lyon pekan depan. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
LATEST UPDATE
-
News 22 Oktober 2025 08:00
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...