
Bola.net - - Para pemain Valencia mengakui bahwa Lionel Messi harusnya bisa mencatatkan namanya di papan skor, usai gol bintang Barcelona dianulir wasit ketika kedua tim bermain imbang 1-1 di Mestalla semalam.
Rodrigo Moreno membawa Los Che unggul dulu sebelum Jordi Alba mencetak gol penyama kedudukan. Namun demikian, insiden yang menyedot perhatian utama dari pertandingan tersebut adalah gol Messi yang dianulir.
Ernesto Valverde, Alba, dan Sergio Busquets kompak mengatakan bahwa wasit sudah membuat kesalahan yang mengakibatkan mereka kehilangan dua angka berharga. Komentar tersebut lantas diamini kapten Valencia, Dani Parejo.
"Itu memang gol, namun wasit juga manusia biasa, kadang mereka bisa membuat keputusan yang merugikan dan kadang di kesempatan lain justru menguntungkan, hari ini kami yang diuntungkan," tutur Parejo menurut Sport.
Dani Parejo
Terkait hasil laga, sang pemain menambahkan: "Kami sadar dengan status kami, dan sekarang adalah waktunya menikmati semua yang terjadi. Sikap yang ditunjukkan fans amat spektakuler."
Sementara itu, Rodrigo memberikan komentar: "Saya tidak melihat kejadiannya, apakah itu harusnya gol atau tidak. Wasit bisa membuat kesalahan, namun kali ini kami yang diuntungkan dan itu adalah bagian dari permainan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

