
Bola.net - - Presiden Real Madrid, Florentino Perez mengakui bahwa dirinya resah dengan kondisi politik dan sepakbola yang kini terjadi di Spanyol. Perez khawatir bahwa Barcelona akan hengkang dari La Liga.
Isu hengkangnya Barcelona dari La Liga memang bukan hanya isapan jempol semata. Kondisi ini bisa saja terjadi jika melihat perkembangan politik di Spanyol yang sedang memanas pasca referendum Catalunya.
Dalam referendum, 90 persen warga Catalunya sepakat untuk berpisah dengan Spanyol. Jika Catalunya benar-benar berpisah dari Spanyol, maka ini juga akan berpengaruh dengan keikutsertaan Barca di La Liga.
"Sejujurnya, itulah situasi yang saya lihat dalam beberapa pertandingan terakhir. Saya tidak bisa membayangkan Spanyol tanpa Catalunya dan La Liga tanpa Barcelona," ucap Perez kepada Marca.
Florentino Perez.
Tidak hanya La Liga, panasnya situasi politik juga berdampak pada tim nasional Spanyol. Gerard Pique, yang dikenal sebagai pendukung kemerdekaan Catalunya, kerap mendapat sorakan dari fans Spanyol.
Perez tidak senang dengan hal-hal seperti itu. Perez meyakini bahwa para pemain terbaik punya kesempatan yang sama membela timnya. "Saya rasa pemain terbaik harus berada di timnas dan mereka bersatu dengan atmosfer yang bagus," tutup Perez.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)

