
Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Julen Lopetegui mengaku puas dengan susunan timnya saat ini. Lopetegui menyebut bahwa timnya saat ini sudah cukup kuat untuk menjadi penantang gelar musim depan.
Seperti yang sudah diketahui, Real Madrid kehilangan pemain besar pada musim panas ini. Mereka harus merelakan kepergian Cristiano Ronaldo yang memutuskan hengkang ke Juventus.
Sejauh ini Real Madrid belum belanja besar. Alvaro Odriozola menjadi rekrutan terbesar mereka pada bursa transfer musim panas ini.
Meski belum belanja besar, namun Lopetegui menilai tim Real Madrid saat ini sudah lebih dari cukup untuk menjadi penantang gelar. "Kami sangat senang dengan tim yang kami miliki saat ini," buka Lopetegui kepada Goal International.
Seberapa jauh Real Madrid akan melangkah musim ini menurut Lopetegui? Silahkan scroll artikel ini ke bawah.
Cukup Bagus

Lopetegui optimis bahwa dengan komposisi timnya saat ini Real Madrid bisa menjadi penantang gelar yang serius musim depan.
"Saya sangat yakin bahwa tim ini mampu memenuhi semua target kami musim ini dan saya rasa tim ini tidak akan gagal.'
Tidak Belanja?

"Kami ingin menjadi tim yang hebat di atas lapangan. Untuk itu jika pemain tidak keluar masuk ke dalam tim ini, maka saya akan menjadi pelatih yang bahagia."
"Kami tidak mau berandai-andai dengan tim ini. Dengan tim yang saya miliki saat ini, kami akan sanggup untuk menuntaskan semua target yang dibebankan kepada kami." tandasnya.
Ujian Pertama

Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)

