
Bola.net - - Sergio Ramos belum lama ini membicarakan soal masa depannya di Real Madrid.
Kapten Los Blancos tersebut sudah membantu timnya memenangkan Liga Champions di tiga kesempatan berbeda, terakhir dengan mengalahkan Juventus di partai final di Cardiff musim lalu.
Sebelumnya, sosok 31 tahun sempat santer dikabarkan akan hengkang ke Manchester United, sebelum akhirnya mengikat kontrak baru hingga 2020.
Namun demikian, mantan pemain Sevilla itu mengatakan bahwa ia akan siap membubuhkan tanda tangannya, jika klub sewaktu-waktu datang dan ingin memberinya kesepakatan anyar.
Sergio Ramos
"Kabar mengenai hal ini belakangan memang sudah mulai mengemuka, namun hal tersebut sama sekali tak mengusik pikiran saya," tutur Ramos menurut Onda Cero.
"Saya punya tiga tahun dalam kontrak saya sekarang, dan selama saya terus bangun di pagi hari dengan antusiasme yang sama, tidak akan ada masalah dengan presiden. Kami berdua bakal mencapai kesepakatan hanya dalam dua menit."
Madrid kini tengah bersiap bertandang ke Wembley untuk menghadapi Tottenham di pertandingan Liga Champions malam nanti.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:04 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)

