
Bola.net - - Satu lagi nama masuk dalam bursa calon pelatih baru Real Madrid pada musim depan. Sosok tersebut tidak lain adalah sang legenda Madrid sendiri yakni Raul Gonzalez.
Real Madrid saat ini sedang mencari sosok yang tepat sebagai pelatih baru pasca mundurnya Zinedine Zidane, lima hari setelah membawa Madrid menjadi juara Liga Champions musim 2017/18.
Beberapa nama kini sudah disebut akan jadi kandidat pelatih baru Madrid. Ada nama Maurichio Pochettino yang disebut sebagai kandidat potensial. Tapi, sang pelatih masih punya komitmen bersama dengan Tottenham dan dia baru saja meneken kontrak baru.
Opsi lain, ada nama Jurgen Klopp yang membuat Liverpool tampil memukau pada musim ini. Joachim Loew yang jadi otak permainan timnas Jerman. Arsene Wenger yang sedang tidak terikat kontrak pun masuk dalam incaran.
Tapi, seperti yang dikutip dari AS, Madrid juga akan mempertimbangkan opsi beberapa nama lain. Salah satunya adalah Raul. Ia dinilai punya potensi untuk mengikuti jejak Zidane yang sukses sebagai pemain dan pelatih.
Raul Belum Punya Lisensi

Bisa jadi, Madrid akan memakai strategi yang sama saat menunjuk Zidane untuk menggantikan Rafael Benitez pada tahun 2016 silam.
Raul, dengan statusnya sebagai legenda klub, akan dipersiapkan sebagai pelatih jangka panjang Madrid. Sosok yang pernah bermain di Al Sadd tersebut, besar kemungkinan tidak akan ditunjuk langsung sebagai pelatih baru musim depan.
Guti Bisa Jadi Pilihan

Sama seperti Raul, Guti juga merupakan legenda Madrid. Kedua pemain bahkan merasakan era kejayaan Madrid pada periode yang sama.
Dari segi kesiapan, Guti jelas lebih siap pakai dibandingkan dengan Raul. Ia sudah mengantongi lisensi kepelatihan UEFA. Selain itu, jebolan akademi Madrid ini juga sudah punya pengalaman melatih tim muda Madrid dalam beberapa tahun terakhir.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 2 November 2025 06:09Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
-
Liga Spanyol 2 November 2025 06:07 -
Liga Spanyol 2 November 2025 05:27 -
Liga Spanyol 2 November 2025 04:23Barcelona vs Elche: Lubang di Tengah, Harapan di Depan, dan Dilema di Belakang
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 2 November 2025 08:14 -
Liga Italia 2 November 2025 07:00 -
Liga Spanyol 2 November 2025 06:51 -
Liga Inggris 2 November 2025 06:39 -
Liga Inggris 2 November 2025 06:25 -
Liga Italia 2 November 2025 06:23
MOST VIEWED
- Barcelona Sudah Siapkan Dua Nama Pengganti Lewandowski, Bukan Haaland atau Alvarez!
- Eks Barcelona Bela Vinicius Junior dan Sindir Xabi Alonso
- Pemain Real Madrid Mulai Tak Nyaman dengan Metode Xabi Alonso: Terlalu Kaku, Banyak Latihan Gym, dan Sesi Video
- Franco Mastantuono Harus Bekerja Keras untuk Rebut Kembali Tempat di Starting XI Real Madrid
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399908/original/075715600_1762043593-Truk_BBM_di_Cianjur_terbakar.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399906/original/082751800_1762042596-Gempa_guncang_Gunungkidul_DI_Yogyakarta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4926745/original/013366300_1724483786-20240824_125657.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399886/original/074074600_1762038611-Murid_SD_di_Papua_minum_dari_botol_bekas_cuci_piring.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399885/original/034762100_1762036850-Truk_tangki_BBM_di_Cianjur_terbakar.jpg)

