
Bola.net - - Real Madrid menolak memberikan Guard of Honour kepada saat kedua tim bertemu dalam laga El Clasico di Camp Nou bulan depan. Hal itu ditegaskan oleh pelatih Zinedine Zidane.
Tim asuhan Ernesto Valverde saat ini sedang unggul sembilan poin di puncak klasemen La Liga atas Atletico Madrid. Namun, mereka bisa menjauh 12 poin apabila meraih kemenangan atas Leganes.
Guard of Honour merupakan penghormatan yang dilakukan oleh klub pada lawannya yang baru saja meraih gelar juara. Hal ini sudah biasa terjadi dalam pertandingan sepakbola dunia, termasuk di La Liga.
Tapi, Zidane menegaskan bahwa Madrid tidak akan melakukan Guard of Honour kepada Barcelona apabila berhasil mengunci gelar sebelum pertandingan El Clasico. Sebab, tim Catalan juga tidak melakukannya saat Los Blancos baru saja memenangkan trofi Piala Dunia Antarklub pada Desember lalu.
"Kami tidak akan memberi mereka Guard of Honour. Anda akan bertanya tentang hal itu lagi dan saya sudah memberikan jawaban saya," kata Zidane di situs resmi klub.
"Sangat jelas dan saya tidak akan membicarakan ini lagi. Ini adalah keputusan saya. Kami tidak akan memberi mereka Guard of Honour. Barcelona mematahkan tradisi dan itu sudah tidak lagi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 3 Oktober 2025 16:16
-
Liga Spanyol 3 Oktober 2025 16:10
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
-
Liga Spanyol 3 Oktober 2025 16:02
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
-
Liga Spanyol 3 Oktober 2025 14:58
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 3 Oktober 2025 16:36
-
News 3 Oktober 2025 16:33
-
Liga Spanyol 3 Oktober 2025 16:16
-
Liga Spanyol 3 Oktober 2025 16:10
-
Liga Spanyol 3 Oktober 2025 16:06
-
Liga Italia 3 Oktober 2025 16:06
MOST VIEWED
- Kasus Memburuk, Barcelona Bisa Blokir Lamine Yamal Bela Spanyol
- 2 Bintang Termahal Milik Chelsea dalam Incaran Real Madrid, Proyek Baru Los Galacticos?
- Skandal Barcelona Terbongkar: Tiga Transfer Ini Diduga Jadi Ajang Korupsi Berjamaah Era Bartomeu
- Benarkah Ada Klausul Denda dari MU untuk Barcelona di Kontrak Marcus Rashford? Ini Kata Deco
HIGHLIGHT
- Tak Selalu Sempurna, Ini 5 Penalti Terburuk Lionel...
- 10 Kuda Hitam Liga Champions yang Bisa Bikin Kejut...
- 5 Pemain Muda yang Bisa Jadi Kejutan di Liga Champ...
- Peta Panas Pelatih Premier League: Slot Nyaman, Am...
- 6 Pemain Top yang Gabung Klub Liga Arab Saudi Musi...
- Deretan Pemain dengan Gaji Fantastis di La Liga 20...
- 3 Klub Premier League yang Bisa Rekrut Gianluigi D...