
Bola.net - Sergio Ramos ternyata marah dengan perlakuan yang didapat oleh Iker Casillas dari para suporter Real Madrid di musim 14/15.
Hal tersebut diungkap oleh kakak sekaligus agen sang pemain, Rene, yang belum lama ini berbicara pada Marca. Meski berstatus sebagai kapten dan veteran, Casillas kerap jadi sasaran cemooh pendukung Madrid kala ia melakukan kesalahan di musim kompetisi lalu.
"Ia tidak setuju dengan cemooh yang ditujukan pada Iker. Hal tersebut tidak pantas dilakukan dan saya tahu bahwa, sebagai rekan setim Iker, Ramos amat prihatin dengan apa yang terjadi," jelas Rene.
Casillas sendiri sempat dikabarkan segera hengkang dari Madrid, menyusul makin menguatnya rumor transfer David de Gea dari Manchester United. [initial]
(bola/rer)
Hal tersebut diungkap oleh kakak sekaligus agen sang pemain, Rene, yang belum lama ini berbicara pada Marca. Meski berstatus sebagai kapten dan veteran, Casillas kerap jadi sasaran cemooh pendukung Madrid kala ia melakukan kesalahan di musim kompetisi lalu.
"Ia tidak setuju dengan cemooh yang ditujukan pada Iker. Hal tersebut tidak pantas dilakukan dan saya tahu bahwa, sebagai rekan setim Iker, Ramos amat prihatin dengan apa yang terjadi," jelas Rene.
Casillas sendiri sempat dikabarkan segera hengkang dari Madrid, menyusul makin menguatnya rumor transfer David de Gea dari Manchester United. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 20:28
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 20:17
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 19:35
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 19:28
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 18:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...