
United disebut sudah memberi izin pada Jose Mourinho untuk menghabiskan dana 78 juta poundsterling guna membeli sang gelandang. Sementara Real Madrid siap membayar hingga 94 juta pounds untuk membeli pemain .
Namun pemain mengaku ia hanya akan fokus pada Euro 2016, yang akan digelar di negaranya sendiri.
"Saya hanya memikirkan pertandingan berikutnya. Ada Euro, setelah itu saya akan berlibur," tutur Pogba pada ESPN.
Pogba sudah membantu Juventus memenangkan empat gelar juara Serie A beruntun musim lalu dan ia mengaku bangga dengan prestasinya tersebut.
"Saya kira saya memang sudah melakukan sesuatu yang hebat, tapi itu bukan apa-apa. Saya masih belum berbuat apapun di sepakbola. Saya sudah memenangkan liga, namun saya belum memenangkan Liga Champions, Piala Dunia, dan Euro," jelasnya.
"Memenangkan Euro di Prancis akan bagus. Saya ingin bekerja keras dan memenangkan segalanya." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 21:08
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:46
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 22:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...