
Bola.net - Real Madrid telah merilis daftar pemain untuk pertandingan melawan Sevilla. Empat pemain termasuk Sergio Ramos dan Raphael Varane tak masuk skuad Los Blancos.
Real Madrid akan menerima kunjungan Sevilla pada pekan ke-35 La Liga 2020/21. Pertandingan ini akan berlangsung di Estadio Alfredo Di Stefano, Senin (10/5/2021) dini hari WIB.
Pertandingan melawan Sevilla sangat penting buat Real Madrid. Kemenangan menjadi harga mati buat Los Blancos untuk menjaga asa meraih juara La Liga musim ini.
Madrid saat ini menghuni posisi tiga klasemen sementara La Liga dengan 74 poin. Mereka terpaut tiga angka dari Atletico Madrid di puncak.
Ramos Absen
Untuk laga menghadapi Sevilla, Zinedine Zidane memanggil 20 pemain. Itu termasuk bintang asal Belgia Eden Hazard.
Empat personel tim utama Real Madrid yaitu sang kapten Sergio Ramos, Raphael, Dani Carvajal, serta Ferland Mendy dibawa Zidane. Keempat pemain tersebut harus melewatkan laga ini karena cedera.
Pada laga ini, Zidane kembali melibatkan beberapa pemain muda. Mereka adalah Miguel Guttierez, Antonio Blanco dan Diego Altube.
Daftar Lengkap
📋✅ Our squad for the match 🆚 @SevillaFC_ENG! #RealMadridSevillaFC pic.twitter.com/WejPec63Nw
— Real Madrid C.F. 🇬🇧🇺🇸 (@realmadriden) May 8, 2021
Sumber: Real Madrid
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
News 22 Oktober 2025 08:00
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...