
Bola.net - Tim kepelatihan yang disusun oleh Carlo Ancelotti di Real Madrid terancam bubar, menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo.
Ketika pelatih Italia itu menerima tawaran klub untuk menggantikan posisi Jose Mourinho di Madrid musim lalu, ia mengajukan persyaratan menyusun tim manajerial yang terdiri dari dua nama: Paul Clement dan Zinedine Zidane. Namun satu setengah tahun berlalu, tim tersebut terancam bubar.
Zidane merupakan sosok pertama yang pergi. Sosok Prancis itu menerima tawaran klub untuk menangani tim Castilla musim ini. Sebagai gantinya, Ancelotti kini bekerja sama dengan legenda klub lainnya, Fernando Hierro.
Namun tak hanya sampai di situ. Ancelotti juga terancam kehilangan tangan kanannya, Paul Clement, yang sudah dipercaya menemani Don Carletto selama enam musim belakangan. Laporan yang diturunkan oleh The Sun menyebutkan bahwa Clement kini tengah diincar oleh dua klub Premier League, QPR dan Sunderland.
Musim lalu, trio Zidane-Ancelotti-Clement, sukses mempersembahkan trofi Liga Champions dan Copa del Rey bagi Madrid. [initial]
Ketika pelatih Italia itu menerima tawaran klub untuk menggantikan posisi Jose Mourinho di Madrid musim lalu, ia mengajukan persyaratan menyusun tim manajerial yang terdiri dari dua nama: Paul Clement dan Zinedine Zidane. Namun satu setengah tahun berlalu, tim tersebut terancam bubar.
Zidane merupakan sosok pertama yang pergi. Sosok Prancis itu menerima tawaran klub untuk menangani tim Castilla musim ini. Sebagai gantinya, Ancelotti kini bekerja sama dengan legenda klub lainnya, Fernando Hierro.
Namun tak hanya sampai di situ. Ancelotti juga terancam kehilangan tangan kanannya, Paul Clement, yang sudah dipercaya menemani Don Carletto selama enam musim belakangan. Laporan yang diturunkan oleh The Sun menyebutkan bahwa Clement kini tengah diincar oleh dua klub Premier League, QPR dan Sunderland.
Musim lalu, trio Zidane-Ancelotti-Clement, sukses mempersembahkan trofi Liga Champions dan Copa del Rey bagi Madrid. [initial]
Baca Juga:
- Casillas Masih Bimbang Tentukan Masa Depan di Madrid
- Direktur Madrid: 450 Juta Madridista Dunia, Indonesia Terbanyak di Facebook
- Alami Rasa Sakit, Vermalen Hampir Mustahil Debut Musim Ini
- 'Messi Terima Tawaran Masif dari Seluruh Dunia'
- Monaco Sempat Negosiasi dengan Ronaldo
- Terungkap, Daftar Belanja 200 Juta Euro Madrid
(md/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

