
Bola.net - - Hasil imbang tanpa gol melawan Malaga tidak meruntuhkan begitu saja mental pemain Barcelona, Arda Turan. Pemain asal Turki ini tetap punya optimisme yang tinggi dengan kiprah Barca pada musim ini.
Hasil imbang ini merupakan kegagalan Barca memenangkan pertandingan yang ketiga dari lima pertandingan terakhirnya. Meski begitu, Turan tetap yakin bahwa Barca akan meraih kejayaan di akhir musim nanti. Barca akan memenangkan semua gelar juara di musim 2016/17 ini.
Pesan tersebut disampaikan oleh Turan lewat akun instagram miliknya. Turan yakin bahwa dengan kerja keras Barca bisa mewujudkan ambisi besar menjadi juara.
"Yah, tetap bekerja keras dan kami akan memenangkan semua trofi di akhir musim nanti," tulis Turan penuh optimisme.
"Visca Barca," tambah mantan pemain Atletico Madrid ini.
Barca saat ini berada di posisi ke-2 klasemen sementara La Liga dengan 26 poin. Tertinggal empat poin dari rival abadinya, Real Madrid, yang berada di puncak klasemen. Tak terlalu buruk menilik La Liga baru berjalan 12 pekan.
Baca Ini Juga:
- Marcelo: Jika Masih Ragukan Ronaldo, Lihat Lagi Derby Madrid
- Isco Tak Pikirkan Masa Depannya di Real Madrid
- Fabio Capello: Ronaldo Tak Jenius seperti Messi
- Serge Aurier Beri Indikasi Tolak Barcelona
- Ronaldo: Saya Sudah Raih Segalanya Untuk Ballon d'Or
- Isco: Taktik Baru Real Madrid Terbayar Kemenangan di Laga Derby
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

