
Bola.net - Kesuksesan Valencia mengakhiri Primera Division musim 2014-15 di posisi keempat diikuti transfer yang luar biasa. Sampai berita ini diturunkan, klub berlogo kelelawar itu sudah menggelontorkan 72.5 juta euro di bursa transfer musim panas ini.
Uniknya dengan angka tersebut, Los Che hanya mendapatkan satu pemain baru saja, yaitu Rodrigo Caio. Mereka lebih banyak bergerak untuk mempermanenkan status pemain-pemain yang musim lalu didatangkan dengan status pinjaman.
Tiga pemain ini, Joao Cancelo (bek kanan), Andre Gomes (tengah) dan Rodrigo (striker) sudah resmi menjadi milik Valencia usai dipermanenkan dari Benfica. Diperlukan total 30 juta euro untuk dua nama pertama, sedangkan Rodrigo dipermanenkan hingga 2019 dengan 30 juta euro.
as.com melaporkan langkah transfer Valencia tidak berhenti sampai di sana. Berikutnya adalah Alvaro Negredo yang akan ditebus dengan 30 juta euro dari Manchester City dan juga Yoel (dua juta euro) dari Celta Vigo.
Bila dua Negredo dan Yoel memang jadi dipermanenkan, maka jumlah dana transfer yang dikeluarkan Valencia akan membengkak menjadi lebih dari 100 juta euro.
Sepertinya, kehadiran pemilik baru, Peter Lim memang memperkuat sisi finansial tim yang diarsiteki Nuno Santo tersebut. Tinggal ditunggu saja bagaimana prestasi yang akan diberikan pada 2015-16. [initial]
(as/dct)
Uniknya dengan angka tersebut, Los Che hanya mendapatkan satu pemain baru saja, yaitu Rodrigo Caio. Mereka lebih banyak bergerak untuk mempermanenkan status pemain-pemain yang musim lalu didatangkan dengan status pinjaman.
Tiga pemain ini, Joao Cancelo (bek kanan), Andre Gomes (tengah) dan Rodrigo (striker) sudah resmi menjadi milik Valencia usai dipermanenkan dari Benfica. Diperlukan total 30 juta euro untuk dua nama pertama, sedangkan Rodrigo dipermanenkan hingga 2019 dengan 30 juta euro.
as.com melaporkan langkah transfer Valencia tidak berhenti sampai di sana. Berikutnya adalah Alvaro Negredo yang akan ditebus dengan 30 juta euro dari Manchester City dan juga Yoel (dua juta euro) dari Celta Vigo.
Bila dua Negredo dan Yoel memang jadi dipermanenkan, maka jumlah dana transfer yang dikeluarkan Valencia akan membengkak menjadi lebih dari 100 juta euro.
Sepertinya, kehadiran pemilik baru, Peter Lim memang memperkuat sisi finansial tim yang diarsiteki Nuno Santo tersebut. Tinggal ditunggu saja bagaimana prestasi yang akan diberikan pada 2015-16. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479273/original/040448300_1768972941-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)

