
Bola.net - - Kinerja Ernesto Valverde bersama Barcelona sejauh ini berada dalam trek yang positif. Namun, beberapa kalangan kerap menilai Valverde minim kepercayaan pada pemain asli Barca atau jebolan La Masia.
Selama kepelatihan Valverde, ada beberapa pemain bintang sudah didatangkan. Pasca kehilangan Neymar, Barca sukses memboyong Ousmane Dembele, Nelson Semedo dan Paulinho. Lalu, pada bulan Januari, Barca juga membuat gebrakan dengan transfer Philippe Coutinho.
Yang terbaru, Blaugrana resmi menggeat bek muda asal Kolombia, Yerry Mina.
"Barcelona memang seperti itu. Kami selalu pergi ke bursa transfer untuk membeli pemain terbaik dunia. Banyak pemain terbaik yang pernah bergabung dengan Barca," ucap Valverde kepada ESPN.

Meskipun kerap membeli pemain dengan harga yang mahal, Valverde tak sepakat jika disebut tidak percaya dengan talenta La Masia. Sebab, pada saat yang sama, dia juga tetap mengawasi perkembangan yang terjadi di La Masia.
Mantan pelatih Athletic Bilbao tersebut juga tetap berusaha memberi kesempatan pada jebolan La Masia.
"Anda harus ingat, kami telah melewati satu generasi dengan pemain spesial seperti Xavi dan Iniesta dan mungkin ada banyak pemain lain yang masuk. Kadang ada yang kurang juga. Kami perlu membeli pemain untuk bertahan di puncak," tandas Valverde.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)

