
Pemain muda Prancis sempat mendapat tempat utama di lini belakang Madrid, seiring cedera yang dialami Pepe. Namun mengingat pemain asal Portugal sudah mulai pulih, ia juga lantas perlahan harus rela digeser ke bangku cadangan.
Namun demikian, Varane mengaku tidak akan menyerah begitu saja di Madrid.
"Zidane punya begitu banyak pengalaman dari karirnya sebagai pemain dan ia bisa dengan mudah mengerti posisi kami. Ia tahu apa yang kami pikirkan. Ia ingin coba memastikan, bahwa saya terus berkembang dan selalu berpikiran positif," tutur Varane pada Marca.
"Saya bahagia di Madrid dan di dalam sepakbola tidak ada gunanya berpikir jangka panjang. Saya akan terus coba berkembang dan kita lihat bagaimana situasi saya nanti."
"Saya tahu bagaimana bermain dengan bagus dan terus bertahan ketika dibutuhkan. Kemampuan saya dalam mengambil keputusan juga sudah makin berkembang." [initial]
(mar/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:03Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

