
Bola.net - Sebuah kabar mengejutkan datang dari Real Madrid. Los Blancos dilaporkan bakal menjual Marco Asensio di musim panas ini.
Asensio merupakan salah satu winger muda didikan akademi Real Madrid. Ia menunjukkan performa yang sangat apik di lini serang Los Blancos sejak debut.
Namun performa Asensio mulai menurun semenjak ia mengalami cedera yang cukup panjang. Alhasil ada banyak rumor mengatakan ia berpotensi dijual di musim panas ini.
Media Spanyol Fichajes mengklaim bahwa rumor itu bisa jadi kenyataan. Sang winger dilaporkan bakal didepak El Real di musim panas ini.
Simak situasi transfer Asensio di bawah ini.
Kalah Saing
Menurut laporan tersebut, pelatih baru Real Madrid, Carlo Ancelotti memutuskan untuk tidak emnggunakan jasanya.
Sang manajer menilai performa Asensio saat ini masih kurang oke. Ia lebih menyukai Rodrygo, Vinicius Junior dan Takefusa Kubo.
Jadi ia menilai pemain Timnas Spanyol itu hanya pemain surplus di tim mereka saat ini.
Pindah ke Inggris?
Laporan itu juga mengklaim bahwa Asensio saat ini sudah memiliki sejumlah peminat di Inggris.
Tercatat ada tiga klub Inggris yang menginginkan jasa sang winger. Ada Leicester City, Everton, dan Leeds United yang meminati jasanya.
Ketiga klub ini siap menampung sang winger sehingga Real Madrid kini menunggu tawaran dari klub-klub itu.
Kontrak Menipis
Kontrak Asensio di Real Madrid saat ini kian menipis.
Sang winger masih akan membela panji Los Blancos hingga tahun 2023.
(Fichajes)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)

