
- Sosok Gianluca Di Marzio bisa dibilang cukup bisa dipercaya dalam dunia sepakbola, terutama mengenai pemberitaan transfer pemain. Namun sang penyerang Real Madrid, Karim Benzema, baru-baru ini menudingnya sebagai pembohong.
Benzema merupakan salah satu pemain yang banyak dibicarakan dalam bursa transfer musim panas kali ini. Pemain asal Prancis tersebut kerap kali digosipkan akan dilego ke klub lain menyusul performanya yang jauh menurun.
Di Marzio pun mengklaim bahwa Benzema akan meninggalkan Real Madrid dan bergabung dengan AC Milan. Bahkan, pria asal Italia itu mengatakan bahwa perwakilan sang pemain telah bertemu dengan Rossoneri. (foti/yom)
1 dari 3 halaman
Tuding Di Marzio Pembohong

"Di Marzio, andalah yang seharusnya mengganti pekerjaan. Pembohong," ujar Benzema di Instagram Story-nya, seperti yang dikutip dari Football Italia.
Sang agen, Karim Djaziri, juga memberikan kode sindiran terhadap Di Marzio melalui akun Twitter miliknya. Ia tidak mengeluarkan pernyataan, namun hanya membalas rumor tersebut dengan emoji tertawa.
2 dari 3 halaman
Juga Berperang dengan Presiden Napoli

Ia lalu membalas pernyataan De Laurentiis melalui cara yang sama, yakni dengan akun Instagram miliknya. Ia menyebut De Laurentiis sebagai orang yang sinting.
"Orang sinting lain dalam daftar! Nomor 9 membuatnya gila," tulis Benzema melalui Instagram Story-nya.
Perihal nomor 9, Benzema menyinggung Napoli yang tidak memiliki striker andalan dalam waktu lama. Seperti yang diketahui, baik Fabio Quagliarella, Edinson Cavani, maupun Gonzalo Higuain membela Il Partenopei tak lebih dari tiga musim.
3 dari 3 halaman
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477913/original/099674400_1768885225-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_10.08.53__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)

