
Bola.net - Menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo baru-baru ini, Xavi mengaku bahwa ia sempat akan meninggalkan Barcelona dan pindah ke Bayern Munich. Menurutnya, negosiasi dengan Die Roten bahkan lebih agresif dari apa yang dilakukan oleh AC Milan pada tahun 1999.
"Saat itu cukup serius. Ada pertemuan khusus dengan pelatih Bayern (Jurgen Klinsmann) dan agen FIFA Branchini," tuturnya.
Namun kemudian Josep Guardiola ditunjuk menjadi pelatih Barcelona dan jalan hidup Xavi berubah.
"Pep meraih saya dan bilang bahwa saya tidak boleh pergi. Ia bilang Barca yang akan ia buat bakal merevolusi sepakbola dan para pemain. Bayern tidak menawarkan apapun pada keluarga saya (seperti Milan di tahun 1999), Pep meyakinkan saya dan di sinilah saya sekarang," pungkas Xavi. [initial]
(mun/rer)
"Saat itu cukup serius. Ada pertemuan khusus dengan pelatih Bayern (Jurgen Klinsmann) dan agen FIFA Branchini," tuturnya.
Namun kemudian Josep Guardiola ditunjuk menjadi pelatih Barcelona dan jalan hidup Xavi berubah.
"Pep meraih saya dan bilang bahwa saya tidak boleh pergi. Ia bilang Barca yang akan ia buat bakal merevolusi sepakbola dan para pemain. Bayern tidak menawarkan apapun pada keluarga saya (seperti Milan di tahun 1999), Pep meyakinkan saya dan di sinilah saya sekarang," pungkas Xavi. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:46
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 22:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...