
Bola.net - - Bos Real Madrid, Zinedine Zidane, mengatakan bahwa layak untuk dibandingkan dengan sosok legendaris seperti Claude Makelele.
Pemain Brasil sudah menunjukkan performa memikat dalam beberapa musim terakhir di Bernabeu. Eks Porto tersebut dianggap sukses memberikan keseimbangan yang selama ini dicari oleh Los Blancos di lini tengah.
Sebelumnya, Madrid sudah memiliki sosok serupa dalam diri Makelele. Dan klub diklaim mengalami penurunan prestasi sejak mereka memutuskan untuk melepas gelandang bertenaga Prancis ke Chelsea beberapa tahun silam.
Namun Zidane mengatakan bahwa Madrid sudah menemukan sosok Makelele baru dalam diri Casemiro.
"Dia layak dibandingkan dengan Makelele atau Deschamps," tutur Zidane menurut AS.
Zinedine Zidane
"Setiap kali seorang pemain mampu menyeimbangkan pertahanan dan juga serangan, mereka akan bermain sama dan mirip satu sama lain."
"Apa yang sudah ia raih sama sekali tidak mengejutkan siapapun dan dia justru menunjukkan kemampuan yang semakin hebat di tiap musimnya."
Madrid baru saja meraih kemenangan 2-1 atas Alaves di La Liga pekan lalu, namun mereka masih tertinggal tujuh angka dari Barcelona di klasemen sementara La Liga.
Tengah pekan ini, tim akan melawat ke Westfalen untuk menghadapi Borussia Dortmund di pertandingan lanjutan fase grup Liga Champions.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 08:53
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...