
Bola.net - - Zinedine Zidane mengatakan bahwa Cristiano Ronaldo masih tetap tenang meski menghadapi masalah pajak. Seperti diketahui, Ronaldo diseret ke pengadilan oleh petugas pajak karena dituduh menggelapkan pajak sebesar 14,8 juta euro di Spanyol.
Zidane tak mau fokus pada masalah pribadi Ronaldo itu. Sebagai pelatih, Zidane berusaha untuk profesional dan hanya mengamati aspek olahraga. Zidane merasa kagum karena Ronaldo tetap bisa menjaga kondisi tubuhnya selama liburan sepanjang musim panas.
"Seperti biasa, ada banyak hal yang terjadi. Ada banyak keriuhan, tetapi Cristiano tenang. Yang saya cermati justru adalah kondisi tubuhnya. Kondisinya masih sama seperti saat akan menjalani final Liga Champions dua bulan lalu. Itu saja yang membuat saya tertarik," terang Zidane kepada AS.
Zidane menambahkan bahwa ia dan orang lain tak bisa membantu Ronaldo dalam masalah yang ia hadapi saat ini. Karena itu, Zidane cukup senang hanya dengan kehadiran Ronaldo di timnya.
"Kami tidak bisa melakukan apa pun terhadap situasi yang dihadapi Cristiano, tapi kini dia bersama kami dan itu yang penting. Setelah tiga hari, jika dia bersama kami, maka dia akan bermain. Kita lihat saja apakah dia akan bermain besok melawan Manchester UNited. yang penting adalah dia di sini bersama kami."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:48
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

