Kabar Buruk! Nathan Tjoe-A-On Absen Membela Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23, Ini Penyebabnya
Bola.net - Kabar buruk menerpa Timnas Indonesia U-23. Nathan Tjoe-A-On dipastikan absen membela Skuad Garuda Muda di Piala Asia U-23 2024.
Asisten pelatih Timnas Indonesia U-23, Nova Arianto mengonfirmasi Nathan Tjoe-A-On tidak bisa bergabung ke Piala Asia U-23. Penyebabnya karena tidak dilepas klubnya, SC Heerenveen.
"Iya, Nathan tidak bisa bergabung dengan Timnas Indonesia U-23," ujar Nova Arianto saat dihubungi Bola.net, Jumat (5/4).
Sebelumnya, Timnas Indonesia U-23 telah menunggu-nunggu kedatangan Nathan Tjoe-A-On. Pada akhirnya, pemain berusia 24 tahun itu tidak bisa memenuhi panggilan Skuad Garuda Muda.
Bukan Pilihan Utama Klub
Padahal, Nathan Tjoe-A-On bukan pilihan utama di Heerenveen. Sejak bergabung pada pertengahan musim ini sebagai pinjaman dari klub Inggris, Swansea City, ia belum banyak bertanding.
Nathan Tjoe-A-On baru tampil dua kali dengan Heerenveen. Dua-duanya sebagai pengganti. Total ia juga beru mengoleksi tujuh menit bermain.
Selain Nathan Tjoe-A-On, Alfeandra Dewangga juga akan absen memperkuat Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23. Bek PSIS Semarang itu baru dioperasi kecil.
Sekarang, Timnas Indonesia U-23 sedang mengadakan pemusatan latihan (TC) di Dubai, Uni Emirat Arab (UEA) pada 1-10 April 2024. Pelatih Skuad Garuda Muda, Shin Tae-yong memanggil total 28 pemain.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca ini juga ya Bolaneters:
- Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Arab Saudi U-23 Hari Ini, Jumat 5 April 2024
- PT LIB Kembali Lanjutkan BRI Liga 1 pada 15 April 2024, Tidak Jadi Diliburkan Sampai Piala Asia U-23 Selesai
- Bek Timnas Indonesia U-23 Yakin Wujudkan Target di Piala Asia U-23 2024
- Andai Justin Hubner dan Alfeandra Dewangga Absen, Timnas Indonesia U-23 Hanya Punya 3 Bek Tengah di Piala Asia U-23 2024
- Yah! Susul Beckham Putra, Alfeandra Dewangga Batal Membela Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 26 Januari 2026 16:40Dion Markx Resmi Bergabung dengan Persib Bandung, Siapa Dia?
-
Tim Nasional 17 Desember 2025 10:43Jadwal dan Agenda Timnas Indonesia 2026: Ada FIFA Series dan Piala AFF
LATEST UPDATE
-
Voli 30 Januari 2026 22:47 -
Voli 30 Januari 2026 22:40 -
Otomotif 30 Januari 2026 21:16 -
Tim Nasional 30 Januari 2026 20:35 -
Liga Champions 30 Januari 2026 19:42 -
Liga Spanyol 30 Januari 2026 19:39
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 30 Januari 2026 20:35 -
tim nasional 29 Januari 2026 21:22 -
tim nasional 29 Januari 2026 21:08 -
tim nasional 29 Januari 2026 20:57 -
tim nasional 29 Januari 2026 18:49 -
tim nasional 29 Januari 2026 17:55
MOST VIEWED
- Terbongkar! Media Belanda Bocorkan Alasan Ajax Amsterdam Rekrut Maarten Paes
- Bukan Persib Bandung, Maarten Paes Terbang ke Eropa untuk Gabung Ajax Amsterdam dengan Kontrak Hingga Juni 2029
- Jadwal Timnas Futsal Indonesia di Piala Asia Futsal 2026 Hari Ini, Kamis 29 Januari 2026: Ditantang Kirgistan
- Jadwal Timnas Futsal Indonesia di Piala Asia Futsal 2026 Hari Ini, Selasa 27 Januari 2026: Tantang Korea Selatan
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486892/original/056275200_1769635928-gianluca-prestianni-benfica-berebut-bola-jude-bellingham-real-madrid-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4750795/original/017104800_1708660528-lulalahfah_1708488000_3307090680726527786_199618161.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482402/original/054602000_1769182507-lula_lahfah.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5487881/original/098610500_1769682055-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5484027/original/066562000_1769411301-image.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489003/original/043830100_1769774840-Kasus_keracunan_massal_di_SMA_2_Kudus_yang_menghebohkan_warga.jpg)
