
Bola.net - Jadwal Timnas Indonesia U-23 di turnamen CFA Team China Chongqing Three Gorges Bank Cup International Football 2019 mengalami perubahan. Gagal mendaratnya Arab Saudi di China tepat waktu menjadi penyebabnya.
Awalnya, Timnas Indonesia U-23 akan bersua Arab Saudi pada partai pertama di Stadion Wanzhou Pailou Sports, Rabu (9/10/2019). Tapi dua hari jelang laga, Federasi Sepak Bola China (CFA) mengumumkan bahwa pertandingan tersebut diundur hingga 15 Oktober mendatang.
"Timnas Arab Saudi U-23 gagal menyewa penerbangan tepat waktu, mereka tidak dapat tiba di Wanzhou sesuai jadwal. Untuk memastikan kelancaran turnamen, panitia memutuskan bahwa pertandingan Timnas Arab Saudi U-23 dengan Timnas Indonesia U-23 yang semula digelar pada 9 Oktober 2019 akan ditunda hingga 15 Oktober mendatang," tulis pengumuman di laman CFA.
Dengan berubahnya jadwal pertandingan kontra Arab Saudi, Timnas Indonesia U-23 akan langsung bertemu China pada 11 Oktober mendatang. Dua hari berselang, pasukan Indra Sjafri itu bakal bersua Yordania.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Jadwal Baru
Berikut jadwal baru CFA Team China Chongqing Three Gorges Bank Cup International Football 2019.
1. Jumat (11/10)
Timnas Indonesia U-23 Vs China
2. Senin (13/10)
Timnas Indonesia U-23 Vs Yordania
3. Selasa (15/10)
Timnas Indonesia U-23 Vs Arab Saudi
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- Osvaldo Haay Dicoret Timnas U-23, Begini Reaksi Pelatih Persebaya
- Indra Sjafri Bawa 26 Pemain Timnas Indonesia U-23 ke China
- Setelah Hadapi Iran, Indra Sjafri Tentukan Komposisi Pemain Timnas Indonesia U-23 untuk SEA Games 20
- Indra Sjafri Matangkan Serangan Timnas Indonesia U-23
- Manfaat Turnamen di China Bagi Timnas Indonesia U-23
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 20 Oktober 2025 15:28
Indra Sjafri Sudah Dapatkan 21 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025
-
Piala Dunia 15 Oktober 2025 09:41
Arab Saudi dan Qatar Lolos Langsung Piala Dunia 2026, Kontroversi pun Dilupakan
-
Piala Dunia 15 Oktober 2025 05:32
Arab Saudi Lolos ke Piala Dunia 2026 Usai Tahan Imbang Irak 0-0 di Jeddah
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Oktober 2025 20:50
-
tim nasional 21 Oktober 2025 20:04
-
tim nasional 21 Oktober 2025 19:59
-
tim nasional 21 Oktober 2025 19:36
-
tim nasional 21 Oktober 2025 19:27
-
tim nasional 21 Oktober 2025 19:22
MOST VIEWED
- Rumor Buyar, Louis van Gaal Bukan Pelatih Timnas Indonesia
- Kata-Kata Berkelas Indra Sjafri Usai Timnas Indonesia U-22 Masuk Grup C SEA Games 2025
- Hasil Undian Grup Cabor Sepak Bola SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-22 Masuk Grup 'Mudah'?
- Hokky Caraka Merespons Lengsernya Patrick Kluivert dari Timnas Indonesia: Dia Orang Baik, tapi Tidak Sedang Hoki
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...