
Bola.net - Pelatih Timnas Indonesia U-17, Bima Sakti Tukiman mengatakan, kerangka timnya untuk Piala Dunia U-17 2023 sudah terbentuk. Kerangkanya adalah skuad saat menjuarai Piala AFF U-16 2022.
Meski begitu, tidak menutup kemungkinan ada perubahan kerangka. Apalagi, PSSI akan menggelar seleksi pemain di sembilan kota.
"Yang sembilan kota itu bagian dari PSSI kasih kesempatan luas kepada masyarakat karena momentum Piala Dunia ini. Tapi yang pasti tim saya ini sudah terbentuk, kerangka timnya adalah materi juara Piala AFF U-16 2022," ujar Bima Sakti saat dihubungi awak media.
"Tapi dari seleksi itu ya kami kan tidak tahu, siapa tahu ada pemain di pelosok Indonesia belum terpantau dikasih kesempatan buat pemusatan latihan (TC) di Jakarta," katanya menambahkan.
Jajal Pemain Keturunan
Tak hanya itu, Bima Saktu juga akan menjajal para pemain keturunan. Mereka bakal dites kemampuannya dalam TC.
"Saya juga sampaikan mau beri kesempatan kepada pemain diaspora yang orang tuanya punya keturunan Indonesia dan memiliki paspor Indonesia," tutur Bima Sakti.
"Rencana TC ada Juli ini, lalu break sekitar tiga mingguan, Agustus juga ada TC, kemudian ada TC di luar negeri September-Oktober," imbuhnya.
Adapun, Piala Dunia U-17 2023 akan digelar di Indonesia pada 10 November sampai 2 Desember 2023. Sejauh ini, venue untuk turnamen tersebut belum ditentukan.
(Fitri Apriani/Bola.net)
Jangan lewatkan ya, Bolaneters!
- Pembagian Pot Drawing Piala Dunia U-17 2023: Timnas Indonesia U-17 Bisa Masuk Grup Neraka!
- Kemenpora: 30 Pemain Keturunan Bisa Perkuat Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023
- Bima Sakti Siap Pakai Pemain Keturunan untuk Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023
- Bima Sakti Sudah PDKT dengan Pemain Keturunan untuk Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023
- Persiapan Piala Dunia U-17 2023, Bima Sakti Akan Gelar Pemusatan Latihan Timnas Indonesia U-17 pada
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 17 Desember 2025 10:43Jadwal dan Agenda Timnas Indonesia 2026: Ada FIFA Series dan Piala AFF
-
Piala Dunia 28 November 2025 10:19Timnas Portugal Cetak Sejarah Usai Juara Piala Dunia U-17 2025
-
Tim Nasional 20 November 2025 17:18RESMI! PSSI Promosikan Nova Arianto sebagai Pelatih Timnas Indonesia U-20
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Januari 2026 11:40 -
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10
MOST VIEWED
- Bek Premier League Blak-blakan soal Kans Membela Timnas Indonesia: Sangat Senang Mereka Ingin Saya, tapi...
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5249740/original/043373900_1749695482-Thomas_Frank.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479623/original/035064100_1768982816-1000115113.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
